DAYA RACUN MINYAK BIJI JARAK (Jatropa curcas L.) TERHADAP HAMA ULAT GRAYAK (Spodoptera litura F.)

0614041047, WIDIANTORO (2012) DAYA RACUN MINYAK BIJI JARAK (Jatropa curcas L.) TERHADAP HAMA ULAT GRAYAK (Spodoptera litura F.). Digital Library.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (160Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAHAN DAN METODE.pdf

Download (196Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER DALAM.pdf

Download (26Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
cover.pdf

Download (26Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI Widi.pdf

Download (7Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (354Kb) | Preview
[img] File PDF
hasil dan pembahasan.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (144Kb)
[img]
Preview
File PDF
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (83Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
Pendahuluan.pdf

Download (89Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SANWACANA.pdf

Download (87Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
Tinjauan Pustaka.pdf

Download (220Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Abstrak Ulat grayak (Spodoptera litura F.) merupakan salah satu hama daun yang penting dan mempunyai kisaran inang yang luas meliputi kedelai, kacang tanah, kubis, ubi jalar, tebu, dan tanaman herba lainnya. Salah satu alternatif pengendalian hama yang aman terhadap lingkungan maupun kesehatan manusia adalah dengan memanfaatkan bahan-bahan alami dari tumbuhan sebagai pestisida nabati. Minyak biji jarak merupakan sumber yang potensial sebagai pestisida nabati. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya racun minyak biji jarak (Jatropa curcas) terhadap hama ulat grayak (S. litura).Perlakuan dalam penelitian ini disusun dalam rancangan acak lengkap (RAL), yang terdiri atas enam perlakuan dengan lima ulangan. Perlakuan terdiri atas kontrol, aplikasi minyak jarak konsentrasi 10, 15, 20, 25, dan 30 ml/l air. Data yang diperoleh dianalisis dengan sidik ragam dan dilanjutkan dengan uji BNT pada taraf 5% kemudian dilakukan analisis probit untuk menentukan LC50. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aplikasi ekstrak minyak jarak (J. curcas) dapat menyebabkan mortalitas ulat grayak (S. litura), mortalitas tertinggi terdapat pada konsentrasi 30 ml/l yaitu sebesar 84%. Selain itu ekstrak minyak biji jarak ini mengganggu proses pergantian kulit pada larva S. litura dan menyebabkan malabentuk pada pupa dan imago S. litura. Daya racun minyak biji jarak pagar (J. curcas) terhadap mortalitas larva S. litura ditunjukkan dengan nilai LC50 pada 7 hsa ialah sebesar 22.4 ml/l. Kata kunci :Minyak biji jarak pagar, jarak pagar, Jatropha curcas L., ulat grayak, Spodoptera litura F., pestisida nabati. ABSTRACT Abstract Cluster caterpillar (Spodoptera litura F.) is one of important leaf pest that have general hostplant such as soybean, nut, cabbage, cassava, and other herbal plant.One alternative pest control that safe for the environment and human health is by using natural materials from plants as a pesticide. Castrol oil is a potential source for plant pesticide. This study aimed to determine toxicity of castrol oil on S. litura.Research was prepared with randomized complete design with six treatments and five times replication. The treatments consisted of control, apply castrol oil with consentrations of 10, 15, 20, 25, dan 30 ml/l water.Then were analyzed by analysis of variance followed by least significant difference at the level of 5% and analysis probit to determine LC50. The results showed that application of castrol oil (J. curcas) causes mortality of S. litura. The highest mortality on concentration of 30 ml/l is 84%. Moreover, castrol oil disturbed molting process on S. litura larve and caused malformation on S. litura pupa and S. litura adult. The toxicity of castrol oil(Jatropha curcas L.) on mortality of S. lituralarve was showed at LC50value on 7 days after application is 22.4 ml/l. Key words :Castrol oil, Jatropha curcas L., cluster caterpillar, Spodoptera litura F., plant pesticide.

Jenis Karya Akhir: Artikel
Subyek:
Program Studi: Fakultas Pertanian dan Pascasarjana
Pengguna Deposit: IC-STAR . 2015
Date Deposited: 07 Sep 2015 04:04
Terakhir diubah: 07 Sep 2015 04:04
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/12316

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir