PENGARUH MEDIA PENYIMPANAN DAN PEMBERIAN AIR PENDINGIN TERHADAP LAMA SIMPAN SINGKONG SEGAR (Manihot utilissima Pohl) SELAMA PENYIMPANAN

0814071013, REKHA DEVIA WARDANI (2012) PENGARUH MEDIA PENYIMPANAN DAN PEMBERIAN AIR PENDINGIN TERHADAP LAMA SIMPAN SINGKONG SEGAR (Manihot utilissima Pohl) SELAMA PENYIMPANAN. UNSPECIFIED.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK english.pdf

Download (5Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (6Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB I.pdf

Download (90Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB II.pdf

Download (207Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
bab III.pdf

Download (403Kb) | Preview
[img] File PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (197Kb)
[img]
Preview
File PDF
BAB V.pdf

Download (157Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
Cover dalem.pdf

Download (28Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
cover.pdf

Download (89Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (145Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI.pdf

Download (6Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (215Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (42Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERNYATAAN KEASLIAN HASIL KARYA.pdf

Download (4011b) | Preview
[img]
Preview
File PDF
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (103Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
sanwacana.pdf

Download (157Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Abstrak Singkong adalah salah satu jenis umbi-umbian yang cepat menurun kualitasnya. Singkong dapat disimpan didalam pasir dan serbuk gergaji. Pasir atau serbuk gergaji diletakkan kedalam tabung dari logam. Tabung dari logam diletakkan di dalam air. Air berfungsi untuk menurunkan suhu pasir. Teknologi ini diperlukan oleh petani singkong untuk mempertahankan mutu singkong. Teknologi ini dapat menurunkan respirasi dan penguapan air. Tujuan penelitian adalah untuk menpelajari pengaruh pasir atau serbuk gergaji terhadap qualitas singkong ketika sedang disimpan. Jumlah massa air berpengaruh terhadap suhu pasir atau serbuk gergaji dan mempelajari umur simpan singkong yang disimpan didalam pasir atau serbuk gergaji. Penelitian ini menggunakan dua perlakuan yaitu jumlah air menyelimuti tabung logam (permukaan air lebih tinggi dari permukaan pasir, permukaan air sama dengan permukaan pasir, dan permukaan air lebih rendah dari permukaan pasir) dan dua jenis media penyimpanan (pasir dan serbuk gergaji). Singkong diletakkan diatas lantai di dalam ruang sebagai kontrol. Parameter yang diamati adalah suhu pasir, penurunan bobot singkong, total padatan terlarut (TPT), dan umur simpan. Hasil peneltian menunjukkan bahwa umur simpan singkong yang disimpan didalam pasir lebih lama dari singkong disimpan didalam serbuk gergaji. Umur simpan singkong yang disimpan didalam pasir adalah 18 hari dan umur simpan singkong yang disimpan didalam serbuk gergaji adalah 14 hari. Sementara umur simpan singkong yang diletakkan diatas lantai didalam ruang adalah 6 hari. Jumlah massa air dapat mempengaruhi umur simpan singkong yang disimpan didalam media pasir atau serbuk gergaji. Semakin besar massa air menyelimuti tabung logam, maka suhu pasir akan lebil rendah dan umur simpan akan lebih panjang. Umur simpan yang terlama pada penelitian ini adalah 18 hari yang singkong disimpan didalam pasir dan permukaan air lebih tinggi dari permukaan pasir. Kata kunci : singkong, penyimpanan, pasir, serbuk gergaji dan umur simpan Abstract The cassava is one of kind tuber that is fast deterioration of quality. The Cassava was stored in sand or sawdust. The sand or sawdust was put into metal container. The metal container was put into water. The function of water is to countdown the sand or sawdust temperature. This technology is needed by cassava farmer for maintaining of cassava quality. This technology can decrease respiration and transpiration. The objective of research were study to affected sand or sawdust to cassava quality when it is storing, the amount of mass of water affected to the temperature of sand or sawdust and to study the life time of cassava that was stored in sand or sawdust. This research uses two treatment are the amount of water is covered the metal container ( water surface higher than sand or sawdust surface, water surface the same of sand or sawdust surface and water surface lower than sand or sawdust surface) and two kind of medium storing (sand and sawdust). The cassava was put on the floor in room as control. The parameter of observation are sand temperature, decreasing of cassava mass, total soluble solid (TSS), and life time. The result of the research is the life time of cassava that was stored in sand medium longer than it has stored in sawdust. The life time of cassava that was stored in sand was 18 days and it was stored in sawdust was 14 days. Meanwhile the life time of cassava that was put on the floor in room (control) was 6 days. The amount of mass of water could affect life time of cassava that it was stored in sand or sawdust medium. The greater amount of mass of water covered the metal container, then sand temperature would be lower and the life time of cassava would be longer. The longest of life time at this research was 18 days that it treated at the cassava stored in sand and water surface higher than sand surface. Key word : Cassava, storage, sand, sawdust and life time.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
Program Studi: Fakultas Pertanian dan Pascasarjana > Prodi Teknik Pertanian
Pengguna Deposit: IC-STAR . 2015
Date Deposited: 07 Sep 2015 04:26
Terakhir diubah: 21 Oct 2015 08:13
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/12448

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir