PENYELESAIAN PERKARA PIDANA ANAK SECARA ADAT LAMPUNG MEGOW PAK TULANG BAWANG DALAM RANGKA RESTORATIVE JUSTICE

Hendri Pratama, 1422011041 (2015) PENYELESAIAN PERKARA PIDANA ANAK SECARA ADAT LAMPUNG MEGOW PAK TULANG BAWANG DALAM RANGKA RESTORATIVE JUSTICE. Fakultas Hukum, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRACT.pdf

Download (69Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (6Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER DALAM.pdf

Download (18Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER LUAR.pdf

Download (17Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI.pdf

Download (39Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MOTO.pdf

Download (3038b) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PENGESAHAN.pdf

Download (103Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERNYATAAN.pdf

Download (94Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERSEMBAHAN.pdf

Download (50Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERSETUJUAN.pdf

Download (104Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (10Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SANWACANA.pdf

Download (81Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB I.pdf

Download (234Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB II.pdf

Download (233Kb) | Preview
[img] File PDF
BAB III.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (317Kb)
[img]
Preview
File PDF
BAB IV.pdf

Download (51Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (109Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK Penyelesaian perkara pidana anak dalam rangka restorative justice dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya penyelesaian perkara pidana anak secara adat Lampung Megow Pak Tulang Bawang. Bagaimana proses penyelesaian tindak pidana anak secara adat Lampung Megow Pak Tulang Bawang serta apakah penyelesaian perkara pidana anak secara adat Lampung Megow Pak Tulang Bawang telah sesuai dengan prinsip restorative justice dan mengapa penyelesaian secara adat Lampung Megow Pak Tulang Bawang jarang digunakan dalam penyelesaian perkara pidana anak. Penelitian ini menggunakan pendekatan yuridis normatif dan pendekatan yuridis empiris dengan menggunakan data primer yang diperoleh dari wawancara dan data sekunder yang diperoleh dari berbagai sumber yang berhubungan dengan permasalahan. Hasil dari penelitian, dalam proses penyelesaian perkara pidana anak secara adat Lampung Megow Pak Tulang Bawang terdapat beberapa tahapan dan sesuai dengan prinsip restorative justice karena penyelesaiannya melibatkan semua pihak serta secara musyawarah kekeluargaan yang merupakan bentuk dari restorative Justice serta. Alasan yang membuat penerapan hukum Adat Lampung Megow Pak Tulang Bawang jarang diterapkan dalam penyelesaian perkara pidana anak, seperti: masyarakat yang tidak homogen lagi, tidak ada aturan yang tegas yang mengakui kesatuan hukum adat dan wewenang yang diambil oleh aparat penegak hukum terkadang bertentangan dengan hukum adat Megow Pak. Saran dalam Penelitian ini adalah penyelesaian perkara pidana anak secara adat Lampung Megow Pak Tulang Bawang bisa menjadi sebuah penyelesaian alternatif bagi aparat penegak hukum dalam melakukan penyelesaian suatu perkara pidana anak serta sebagai bahan pertimbangan dalam merumuskan aturan baru (Ius Constituendum). Kata Kunci: perkara pidana anak, restorative justice, adat Lampung ABSTRACT The completion of juvenile criminal case in restorative justice can be done in various way, one of the completion is using Megow Pak Tulang Bawang custom. The problem in this research divided into: how is the completion process of juvenile criminal case using Megow Pak Tulang Bawang Lampung Custom and what is the completion process of juvenile criminal case using Megow Pak Tulang Bawang Lampung Custom has been suitable with restorative Justice Principal and the last, why the completion using Megow Pak Tulang Bawang custom rarely used in the completion of juvenile criminal case. This research was using juridical normative approach and juridical empirical approach by using primary data that obtainable from interviews and secondary data that obtainable from various sources that has related with problems. The results of research, in the completion process of juvenile criminal case using Megow Pak Tulang Bawang Lampung Custom, there are several stages and the completion of juvenile criminal case using Megow Pak Tulang Bawang Lampung Custom has been suitable with restorative justice principal because in the settlement, involving all stakeholder and using penal mediation that was form of restorative justice. There are several reason the completion of juvenile criminal case using Megow Pak Tulang Bawang custom rarely used,that are: the society is not homgenous anymore, there are no strict rules that recognizes the unity of customary law, and sometimes the authority is taken by law enforcement officers contrary with customary law of Megow Pak . Suggestions in this research is the completion of juvenile criminal case using Megow Pak Tulang Bawang Lampung custom can be taken as alternative completion by the law enforcement officers in juvenile criminal case completion and also it can be taken as government consideration in formulating the new rules (Ius constituendum). Key words: juvenile criminal cases, Lampung custom, restorative justice.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > KZ Law of Nations
Program Studi: Fakultas Hukum > Magister Hukum S2
Pengguna Deposit: 7901816 . Digilib
Date Deposited: 09 Feb 2016 03:37
Terakhir diubah: 09 Feb 2016 03:37
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/20890

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir