PENGARUH FAKTOR-FAKTOR EKONOMI DAN INDEKS PERSEPSI KORUPSI TERHADAP PENANAMAN MODAL ASING LANGSUNG DI EMPAT NEGARA ASEAN

Yousuf Rayyan Dwi S, 1211021129 (2016) PENGARUH FAKTOR-FAKTOR EKONOMI DAN INDEKS PERSEPSI KORUPSI TERHADAP PENANAMAN MODAL ASING LANGSUNG DI EMPAT NEGARA ASEAN. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRACT (INGGRIS & INDONESIA).pdf

Download (26Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1187Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1019Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Gross Domesitic Product (GDP), inflasi, nilai tukar dan Indeks Persepsi Korupsi (IPK) terhadap penanaman modal asing langsung (FDI) di empat negara ASEAN. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diambil dari situs The Global Economy, UNCTAD dan Transparency International dengan periode tahun penelitian 2005 – 2014. Penelitian ini menggunakan model data panel dengan jumlah cross-section sebanyak 4 negara di ASEAN. Model data panel menggunakan model Fixed Effect Model. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel bebas seperti GDP dan IPK mempunyai pengaruh positif dan signifikan sedangkan nilai tukar mempunyai pengaruh yang negatif dan signifikan terhadap FDI di empat negara ASEAN. Variabel bebas lainnya yaitu inflasi tidak berpengaruh terhadap FDI di empat negara ASEAN. Kata Kunci : FDI, GDP, inflasi, nilai tukar, IPK dan data panel. THE IMPACT OF ECONOMIC FACTORS AND CORRUPTION PERCEPTIONS INDEX TOWARD FOREIGN DIRECT INVESTMENT IN FOUR ASEAN COUNTRIES This study aim to analyses the impact of Gross Domestic Product (GDP), inflation, exchange rate and the Corruption Perception Index (CPI) toward Foreign Direct Investment (FDI) in the four ASEAN countries. This study used secondary data that taken from the website of The Global Economy, UNCTAD and Transparency International to research year period 2005 - 2014. This research used panel data model with cross-section number as many as four countries in ASEAN. Panel data model used a fixed effect model. The result of analysis shows that the independent variables namely GDP and CPI have a positive and significant impact, whereas the exchange rate has a negative and no significant impact on FDI in the four ASEAN countries. The other independent variable namely inflation has no impact on FDI in the four ASEAN countries. Keywords: FDI, GDP, inflation, exchange rate, CPI and panel data

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HB Economic Theory
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Ekonomi Pembangunan
Pengguna Deposit: 43426788 . Digilib
Date Deposited: 26 Apr 2016 08:05
Terakhir diubah: 26 Apr 2016 08:05
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/21908

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir