Identifkasi Struktur Geologi dengan Analisis Horizontal Gradient dan Euler Deconvolution Berdasarkan data Gaya Berat

Doni Zulfafa, 1115051014 (2016) Identifkasi Struktur Geologi dengan Analisis Horizontal Gradient dan Euler Deconvolution Berdasarkan data Gaya Berat. Fakultas Teknik, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
b. abstract.pdf

Download (5Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
c. Abstrak Ind.pdf

Download (183Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
Skripsi tanpa pembahasan.pdf

Download (3986Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (5Mb) | Minta salinan

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Telah dilakukan penelitian dengan tema “identifikasi struktur geologi dengan analisis horizontal gradient dan euler deconvolution berdasarkan data Gaya Berat”. Gaya Berat merupakan metode yang memanfaatkan variasi rapat massa batuan dibawah permukaan. Dalam ilmu Geofisika, Gaya berat dimanfaatkan untuk mengindikasi patahan geologi dengan analisis Horizontal Gradient dan menghitung kedalaman sumber benda anomali dengan analisis Euler Deconvolution. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis patahan dengan analisis horizontal gradient, menghitung kedalaman benda anomali pada zona residual dengan analisis euler deconvolution serta membuat model bawah permukaan struktur geologi. Analisis horizontal gradient pada zona residual didapatkan patahan yang tidak terkorelasi dengan patahan Geologi namun memiliki arah yang relatif sama. Analisis euler deconvolution didapatkan hasil kedalaman sedimen dengan rentang nilai densitas 2.45-2.55 didaerah Sibonu berada di 400 m dibawah permukaan tanah sedangkan pada daerah Bomba berada di 300 m dibawah permukaan tanah. Lapisan sedimen pada daerah penelitian memiliki ketebalan rata rata 1 km. Kata kunci : Gaya Berat, Horizontal Gradient, Euler Deconvolution, Zona Residual

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > QE Geology
> Teknologi (General)
> Teknologi (General)
Teknologi (General)
Program Studi: Fakultas Teknik > Prodi S1-Teknik Geofisika
Pengguna Deposit: 1582272 . Digilib
Date Deposited: 29 Jul 2016 04:25
Terakhir diubah: 29 Jul 2016 04:25
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/23051

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir