PENAWARAN PEMBIAYAAN DI BANK UMUM SYARIAH DEVISA (Analisis Data Panel)

Arifa Hikmawati, (1211021013) (2016) PENAWARAN PEMBIAYAAN DI BANK UMUM SYARIAH DEVISA (Analisis Data Panel). UNIVERSITAS LAMPUNG, FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS.

[img]
Preview
FIle PDF
ABSTRAK INGGRIS & INDONESIA.pdf

Download (19Kb) | Preview
[img] FIle PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1933Kb)
[img]
Preview
FIle PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1934Kb) | Preview

Abstrak

Penelitian bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh dana pihak ketiga, non performing financing, return on asset, dan inflasi terhadap penawaran pembiayaan di bank umum syariah devisa. Penelitian ini menggunakan data panel fixed effect model dengan 4 bank umum syariah devisa di Indonesia sebagai cross-section data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penawaran pembiayaan secara signifikan dipengaruhi oleh variabel dana pihak ketiga dan return on asset (berpengaruh positif), non performing financing (berpengaruh negatif), sedangkan inflasi berpengaruh positif tetapi tidak signifikan. Kata Kunci : dana pihak ketiga, data panel, inflasi, non performing financing, penawaran pembiayaan, return on asset. ABSTRAK INGGRIS This research to analyze the effect of third party fund, non performing financing, return on asset, and inflation to financing supply in sharia devisa commercial bank. The research use panel data fixed effect model with 4 sharia devisa commercial banks in Indonesia as cross-section data. The results of financing supply influenced significantly by the third party fund and return on asset (positive effect), non performing financing (negative effect), mean while the inflation has positive but insignificant influence. Key Word : financing supply, inflation, non performing financing, panel data, return on asset, third party fund.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
> HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
> HG Finance
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Ekonomi Pembangunan
Pengguna Deposit: 5456944 . Digilib
Date Deposited: 01 Aug 2016 06:50
Terakhir diubah: 01 Aug 2016 06:50
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/23279

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir