PERANAN ORGANISASI WHDI (WANITA HINDU DHARMA INDONESIA) DALAM PEMBERDAYAAN WANITA HINDU DI KAMPUNG JATI DATAR MATARAM KECAMATAN BANDAR MATARAM KABUPATEN LAMPUNG TENGAH

WAYAN SURYANINGSIH, 1216011104 (2016) PERANAN ORGANISASI WHDI (WANITA HINDU DHARMA INDONESIA) DALAM PEMBERDAYAAN WANITA HINDU DI KAMPUNG JATI DATAR MATARAM KECAMATAN BANDAR MATARAM KABUPATEN LAMPUNG TENGAH. FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK (ABSTRACT).pdf

Download (9Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (797Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1222Kb)

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK (Wanita Hindu Dharma Indonesia), mengetahui program-program kegiatan organisasi WHDI, dan meninjau sejauhmana peranan organisasi WHDI (Wanita Hindu Dharma Indonesia) dalam memberdayaan wanita Hindu di Kampung Jati Datar Mataram Kecamatan Bandar Mataram Kabupaten Lampung Tengah. Tipe penelitian ini menggunakan metode deskriptif melalui analisis kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara, observasi (pengamatan), dan pengumpulan data sekunder, sedangkan teknis analisis data dilakukan dengan reduksi data, display (penyajian data), verifikasi dan penarikan kesimpulan. Dalam penelitian ini, peneliti mewawancarai 13 informan yaitu 4 pengurus organisasi WHDI dan 9 anggota organisasi WHDI. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program kegiatan organisasi WHDI dinilai sudah menjalankan perannya dengan baik dalam melakukan pemberdayaan kepada wanita-wanita Hindu di Kampung Jati Datar Mataram meskipun hanya pada bidang tertentu saja yang sudah terlaksana serta faktor-faktor pendukung keikutsertaan wanita Hindu dalam mengikuti program kegiatan pemberdayaan organisasi WHDI di Kampung Jati Datar Mataram diantaranya yaitu adanya dukungan dari tokoh agama dan tokoh masyarakat dalam proses sosialisasi dan pelaksanaan program kegiatan, jadwal kegiatan organisasi WHDI, adanya dukungan dari pihak keluarga, dan adanya bimbingan dari pengurus WHDI Kabupaten Lampung Tengah. Kata Kunci: organisasi WHDI, pemberdayaan wanita Hindu, program kegiatan ABSTRACT This research intend to explain task and function from WHDI organization (Wanita Hindu Dharma Indonesia), know the WHDI organization programs of activities and review performance the role of WHDI organization empower the Hindus woman in the Jati Datar Mataram village, Bandar Mataram districts, Lampung Tengah regency. The type of this research use descriptive method from qualitative analysis. The technique to collect data with data reduction, display, verification and conclusion. From this research, researcher interview 13 informaces namely 4 WHDI organization managements and 9 WHDI organization members. The result of this research show the WHDI organization program of activities rate have run of their role well in empowerment the Hindus womans in the Jati Datar Mataram village although only from particular field has been implemented and support factors to participation of Hindus woman to follow program empowerment of activities WHDI organization in the Jati Datar Mataram village including available support from religion figure and society figure in socialization process and implementation activities program, WHDI organization activities schedule, available support from family and available guidance from management WHDI of Lampung Tengah regency. Keywords : WHDI Organization,Empowerment Hindus Woman, Activities Program

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HM Sociology
> HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
> HQ The family. Marriage. Woman
Program Studi: Fakultas ISIP > Prodi Sosiologi
Pengguna Deposit: 4119949 . Digilib
Date Deposited: 23 Aug 2016 02:40
Terakhir diubah: 23 Aug 2016 02:40
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/23527

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir