PENGARUH PENAMBAHAN ALUMINA (0, 10 DAN 15 wt%) TERHADAP KARAKTERISTIK TERMAL (DTA-TGA) DAN KONDUKTIVITAS TERMAL BAHAN KERAMIK CORDIERITE BERBASIS SILIKA SEKAM PADI

NESYA TAMALIA , 1117041027 (2016) PENGARUH PENAMBAHAN ALUMINA (0, 10 DAN 15 wt%) TERHADAP KARAKTERISTIK TERMAL (DTA-TGA) DAN KONDUKTIVITAS TERMAL BAHAN KERAMIK CORDIERITE BERBASIS SILIKA SEKAM PADI. FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK (ABSTRACT).pdf

Download (162Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (3212Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (2452Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh penambahan alumina terhadap karakteristik termal (DTA-TGA) dan konduktivitas termal. Silika diperoleh dari sekam padi melalui metode sol-gel, sedangkan alumina dan magnesium berasal dari Sigma-Aldrich. Cordierite disintesis melalui metode padatan dengan suhu sintering 1200oC. Hasil Pengukuran menunjukan bahwa karakterisasi dengan Differensial Thermal Analysis (DTA) pada sampel C0 menunjukkan adanya puncak eksoterm di suhu 694oC dan C10 di suhu 649,9 oC, yang menandakan terbentuknya fasa christobalite dari sekam padi dan fasa spinel. Hasil konduktivitas termal C10 cukup tinggi, yaitu 12,97 W/mK disebabkan sampel sudah mulai homogen. Kata kunci: Alumina, cordierite, DTA-TGA, konduktivitas termal, dan sekam padi. ABSTRACT This study was carried out to investigate the effect of alumina on the physical characteristics, microstructure, and electrical conductivity of cordierite. Silica obtained from rice husk through sol-gel method, while alumina and magnesium were obtained from Sigma-Aldrich. Cordierite was synthesized by the solid state method and sintered at 1200°C. The measurement results revealed that the addition of alumina on cordierite reduced density and increased porosity. The Differensial Thermal Analysis (DTA) at 694oC for C0 and 649,9oC for C10 showed that there is cristobalite phase of rice husk and spinel phase has also been established. The results of the thermal conductivity C10 is high at 12.97 W/mK because a sample is homogeneous. Keywords: Alumina, cordierite, DTA-TGA, rice husk, and thermal conduktivity.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
> QA Mathematics
Program Studi: FAKULTAS MIPA > Prodi Fisika
Pengguna Deposit: 2728697 . Digilib
Date Deposited: 23 Aug 2016 04:52
Terakhir diubah: 23 Aug 2016 04:52
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/23555

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir