RANCANG BANGUN INVERTER UNTUK FITTING LAMPU AC DENGAN MENGGUNAKAN SUMBER BATERAI DC 12V

Kholil Arifuddin, 0815031068 (2015) RANCANG BANGUN INVERTER UNTUK FITTING LAMPU AC DENGAN MENGGUNAKAN SUMBER BATERAI DC 12V. UNIVERSITAS LAMPUNG, FAKULTAS TEKNIK.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK (ABSTRACT).pdf

Download (6Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (2290Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1037Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Pembangkit listrik tenaga surya merupakan sebuah pembangkit listrik yang memanfaatkan energi matahari sebagai sumber energi utama. Listrik yang dihasilkan sel surya tersebut berupa listrik DC, dan untuk memanfaatkan listrik DC yang dihasilkan tersebut diperlukan tempat penyimpanan seperti baterai. Sumber listrik DC dari baterai tidak dapat langsung digunakan untuk menghidupkan beban AC seperti lampu. Maka diperlukan sistem elektronika yang dapat merubah tegangan DC menjadi tegangan AC yaitu inverter. Inverter adalah sistem elektronika yang dapat digunakan untuk mengubah tegangan DC menjadi tegangan AC. Output suatu inverter dapat berupa tegangan AC dengan bentuk gelombang sinus (sine wave), gelombang kotak (square wave) dan gelombang sinus modifikasi (sine wave modified). Dalam penelitian ini ingin dibuat fitting lampu inverter yang dapat digunakan langsung untuk menghidupkan lampu AC dengan menggunakan sumber listrik DC. Kata Kunci : Inverter, baterai, gelombang sinus (sine wave), gelombang kotak (square wave), gelombang sinus modifikasi (sine wave modified). ABSTACT Solar power plant is a power plant that utilizes solar energy as the main energy source. Electricity produced by solar cells in the form of DC power, and to utilize the generated DC electricity required storage such as batteries. A DC power source of the battery can not be directly used to turn on the AC loads such as lights. Electronic systems it is necessary to change the voltage DC into AC voltage that inverter. Inverters are electronic systems that can be used to convert the DC voltage into AC voltage. An inverter output can be either an AC voltage with sine wave form (sine wave),a square wave (square wave) and modified sine wave (modified sine wave). In this study wanted made fittings lightinverter can be used directly to turn on the lights AC using a DC power source. Keywords: Inverter, battery, sine wave (sine wave),a square wave (square wave),modified sine wave (modified sine wave).

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > Teknik Elektro. Rekayasa elektronik Nuklir
> Teknik Elektro. Rekayasa elektronik Nuklir
Program Studi: Fakultas Teknik > Prodi S1-Teknik Elektro
Pengguna Deposit: 5252552 . Digilib
Date Deposited: 25 Aug 2016 02:21
Terakhir diubah: 25 Aug 2016 02:21
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/23652

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir