PENGARUH UMUR PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN DAN OPERATING LEVERAGE TERHADAP STRUKTUR MODAL(STUDI PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA 2010-2014)

SHERLY DWI SAPTARI, 1111031103 (2016) PENGARUH UMUR PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN DAN OPERATING LEVERAGE TERHADAP STRUKTUR MODAL(STUDI PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA 2010-2014). FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS , UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRACT (ABSTRAK).pdf

Download (6Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (636Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (534Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Tujuan penelitian ini adalah hanya untuk menguji pengaruh Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan dan Operating Leverage terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Makanan dan Minuman Di Bursa Efek Indonesia 2010-2014. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu umur perusahaan, ukuran perusahaan dan operating leverage sebagai variabel independen dan struktur modal sebagai variabel dependen. Perusahaan yang diambil sebagai sampel 12 perusahaan dan jumlah observasi yang dilakukan selama tahun 2010-2014 adalah 48 item observasi. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi linier berganda. Berdasarkan hasil perhitungan dengan uji regresi linier berganda dari keseluruhan variabel bebas yang ada hanya variabel umur perusahaan dan operating leverage yang berpengaruh secara singnifikan terhadap Struktur Modal. Sedangkan variabel ukuran perusahaan tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap struktur modal. Kata kunci: Umur Perusahaan, Ukuran Perusahaan, Operating Leverage dan Struktur Modal ABSTRACT The purpose of this research was to test the effect of Company Age, Company Size and Operating Leverage Toward Capital Structure at the Food and Beverage Company in Indonesian Stock Exchange from 2010 to 2014. Variable that used in this study were company age, company size and operating leverage as independent variable and capital structure as dependent variable. The companies being taken as sample was 12 companies and the number of observations made during 2010-2014 was 48 observation items. Methods of data analysis in this research using multiple linear regression. Based on the calculation by multiple linear regression form all existing independent variables, only Company Age and Operating Leverage which had significant effect on Capital Structure. Whereas the Company Size did not have a significant effect on the Capital Structure. Keywords: Company Age, Company Size, Operating Leverage and Capital Structure

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
> HF Commerce > HF5601 Accounting
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Akuntansi
Pengguna Deposit: 0915526 . Digilib
Date Deposited: 03 Oct 2016 03:41
Terakhir diubah: 03 Oct 2016 03:41
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/23905

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir