PRODUKSI BIODIESEL DARI MINYAK JELANTAH MELALUI TRANSESTERIFIKASI DENGAN BANTUAN GELOMBANG ULTRASONIK

FITRIANI , 1214071035 (2016) PRODUKSI BIODIESEL DARI MINYAK JELANTAH MELALUI TRANSESTERIFIKASI DENGAN BANTUAN GELOMBANG ULTRASONIK. FAKULTAS PERTANIAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRACT (ABSTRAK).pdf

Download (1453Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1975Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1839Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK Biodiesel merupakan bahan bakar alternatif yang terbuat dari sumber daya alam yang dapat diperbarui dan dimanfaatkan sebagai pengganti solar/diesel. Minyak jelantah berpotensi sebagai bahan baku pembuatan biodiesel karena ketersediaannya yang kontinyu dibandingkan bahan lain. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui produksi biodiesel dari minyak jelantah dengan bantuan gelombang ultrasonik. Penelitian mengunakan Rancanan Acak Lengkap (RAL) dengan 2 faktor yaitu, suhu reaksi dan waktu reaksi. Masing-masing faktor terdiri dari 4 taraf, faktor suhu yaitu 40, 45, 50, 55oC dan waktu reaksi yaitu 1, 2, 3, 4, menit. Semua perlakuan dilakukan 3 kali ulangan. Analisis ragam digunakan untuk mengetahui pengaruh terhadap masing-masing faktor perlakuan. Berdasarkan hasil menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh terhadap produksi biodiesel maupun massa jenis dan viskositas. Rata- rata rendemen sebesar 62,54%. Biodiesel mempunyai rata-rata massa jenis 0,88 g/ml (sesuai SNI) dan rata-rata viskositas 4,93 cSt (sesuai SNI). Kata kunci : biodiesel, minyak jelantah, ultrasonik, rendemen, massa jenis, dan viskositas. ABSTRACT Biodiesel is an alternative fuel made from vegetable oil or animal fat that can be used as a substitute for diesel fuel. Used cooking oil has potential as a raw material for making biodiesel because of its continuous availability compared to other feedstocks. The purpose of this study was to determine the production of biodiesel from waste cooking oil with the assistance of ultrasonic wave. The experiment was arranged in completely randomized design by two factors, namely reaction temperature and reaction time. Each factor consists of four levels, namely 40, 45, 50, 55oC for temperature and 1, 2, 3, 4 minutes for reaction times. All treatments were replicated by 3 repetitions. Analysis of variance was employed to understand the effect of each treatment factor. Results showed that there was no effect of factors on the biodiesel production as well as on its density and viscosity. Average biodiesel yield was 62.54 %. The biodiesel had an average density of 0.88 g/ml (complies SNI) and average viscosity of 4.93 cSt (complies SNI). Keyword : biodiesel, waste cooking oil, ultrasonic, yield, density and viscosity.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > Budidaya tanaman
Program Studi: Fakultas Pertanian dan Pascasarjana > Prodi Teknik Pertanian
Pengguna Deposit: 6440355 . Digilib
Date Deposited: 27 Dec 2016 07:30
Terakhir diubah: 27 Dec 2016 07:30
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/24896

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir