ASRI ROMADHANI. S , 1211021015 (2017) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN USAHA TAMBAL BAN (STUDI KASUS DI KECAMATAN PANJANG KOTA BANDAR LAMPUNG). UNIVERSITAS LAMPUNG, FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS .
|
File PDF
ABSTRAK.pdf Download (87Kb) | Preview |
|
|
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf Download (2857Kb) | Preview |
|
File PDF
SKRIPSI FULL.pdf Restricted to Hanya pengguna terdaftar Download (3371Kb) |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh modal usaha, jam kerja dan tingkat pendidikan terhadap pendapatan usaha tambal ban di Kecamatan Panjang Kota Bandar Lampung. Penelitian ini menggunakan data primer sebanyak 52 responden yang dikumpulkan melalui metode kuisioner, dan dianalisis melalui regresi berganda yaitu dengan metode Ordinary Least Square (OLS) dengan bantuan program EViews 9. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel bebas seperti modal usaha, jam kerja, lama usaha mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan usaha tambal ban di Kecamatan Panjang Kota Bandar Lampung. Sedangkan variabel bebas lainnya seperti tingkat pendidikan tidak mempunyai pengaruh terhadap pendapatan usaha tambal ban di Kecamatan Panjang Kota Bandar Lampung. Kata Kunci : Jam Kerja, Lama Usaha, Modal Usaha, Pendapatan Usaha Tambal Ban, dan Tingkat Pendidikan. ABSTRACT This research aimed to analyze the influence of business capital, working hours and education level that operating revenues tire repairers in Kecamatan Panjang Bandar Lampung City. This research used primary data of 52 respondents collected through questionnaire method, and to be analyzed through. multiple regression that used as Ordinary Least Square method (OLS) with assisted by Eviews 9 program. The results showed that independent variables such as business capital, working hours, length of the business has positive and significant impact on business income the tire repair shop in Kecamatan Panjang Bandar Lampung City. While other independent variables such as education level has no effect on operating revenues the tire repair shop in Kecamatan Panjang Bandar Lampung City. Keywords: Business Capital, Business Income The Tire Repairers, Education Level, Length of Business, and Working Hours.
Jenis Karya Akhir: | Skripsi |
---|---|
Subyek: | > HB Economic Theory |
Program Studi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Ekonomi Pembangunan |
Pengguna Deposit: | 9181799 . Digilib |
Date Deposited: | 17 Feb 2017 03:23 |
Terakhir diubah: | 17 Feb 2017 03:23 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/25592 |
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |