PENGARUH DIMENSI KULITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN KLINIK KECANTIKAN KUSUMA DI BANDAR LAMPUNG

RINI VELLITA TAHARU , 1311011138 (2017) PENGARUH DIMENSI KULITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN KLINIK KECANTIKAN KUSUMA DI BANDAR LAMPUNG. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS , JURUSAN MANAJEMEN.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK (ABSTRACT).pdf

Download (9Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1269Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1133Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Kebutuhan wanita terhadap fasilitas kecantikan sekarang ini terus meningkat. Produk jasa maupun barang akan selalu bermuara pada kualitaas pelayanan dan kulitas produk yang ditawarkan konsumen, kepuasan konsumen akan medorong meningkatnya profit sehingga konsumen semakin selektif dalam memilih tempat perawatan kecantikan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Dimensi Kualitas Produk terhadap Loyalitas Konsumen Klinik Kecantikan Kusuma di Bandar Lampung. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penellitian explanatory. Variabel dalam penelitian adalah variable Dimensi kualitas produk (X) terdiri dari bentuk (form) (X1), ciri-ciri produk (features) (X2), kinerja (performance) (X3), ketepatan/kesesuian (conformance) (X4), ketahanan (durability) (X5), kehandalan (reability) (X6), kemudahan perbaikan (repability) (X7), gaya (style) (X8), desain (design) (X9), dan Loyalitas Konsumen (Y). Sampel penelitian adalah konsumen klinik kecantikan Kusuma sebanyak 129 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan survey dan kuisoner. Data selanjutnya dianalisis secara menggunakan uji Regresi Liner Berganda. Hasil penelitian menunjukan: Hasil uji secara simultan dengan menggunakan uji F terdapat pengaruh pada semua variable bebas {bentuk (X1), ciri-ciri (X2), kinerja (X3), kesesuaian (X4), ketahanan (X5), kehandalan (X6), kemudahan perbaikan (X7), gaya (X8) dan desain (X9)} terhadap loyalitas konsumen klinik kecantikan kusuma di Bandar Lampung (Y), karena nilai Fhitung (20,025) > Ftable (1,96). Faktorfaktor yang paling dominan berpengaruh dengan loyalitas konsumen adalah dimensi kinerja. Kata Kunci: Kualitas Produk, Loyalitas Konsumen ABSTRACT Against the needs of women have used beauty products now singer continues increased services and goods will always boils on quality services and products offered quality customer, customer satisfaction will lead to greater earnings, so consumer hearts more selectively choose place of beauty treatments. Research objectives to determine the effect dimensions review quality products consumer loyalty beauty clinic kusuma in Bandar lampung. Research used operates hearts singer research research is clear. Variable hearts research is variable dimensions quality products (X) consisting of form (X1), features (X2), performance (X3), suitability (X4), resistance (X5), reliability reliability (X6), repaibility (X7), style (X8), design (X9), and consumer loyalty (Y). Samples consumer research is klinikkecantikan kusuma by 129 orangutans. Data collection survey conducted with dan questionnaire. Data were then analyzed operates using multiple linear regression test. Results Singer shows: Test results operating simultaneous with using the F test influences of all the variables variable dimensions quality products (X) consisting of form (X1), features (X2), performance (X3), suitability (X4), resistance (X5), reliability reliability (X6), repaibility (X7), style (X8), design (X9)} against customer loyalty kusuma beauty clinic in Bandar Lampung (Y), because Value of Fresult (20 025)> Ftabel. (1.96). Factors most dominant and customer loyalty are dimensions of performance Keywords: Quality Products, Consumer Loyalty

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HB Economic Theory
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Manajemen
Pengguna Deposit: 3576146 . Digilib
Date Deposited: 05 Apr 2017 06:27
Terakhir diubah: 05 Apr 2017 06:27
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/26154

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir