PENGEMBANGAN LKPD BERBASIS MODEL PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF PESERTA DIDIK (Studi pada Peserta didik Kelas X Semester Ganjil SMA Tamansiswa Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2016/2017)

FITRI MERDIANINGSIH , 1423021020 (2017) PENGEMBANGAN LKPD BERBASIS MODEL PEMBELAJARAN RECIPROCAL TEACHING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF PESERTA DIDIK (Studi pada Peserta didik Kelas X Semester Ganjil SMA Tamansiswa Bandar Lampung Tahun Pelajaran 2016/2017). Masters thesis, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK (ABSTRACT).pdf

Download (115Kb) | Preview
[img] File PDF
TESIS FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (5Mb)
[img]
Preview
File PDF
TESIS TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (5Mb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan LKPD berbasis reciprocal teaching yang valid dan praktis, serta efektivitasnya terhadap kemampuan berpikir kreatif matematis siswa. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian pengembangan Borg & Gall. Penelitian ini diawali dari studi pendahuluan, penyusunan LKPD, validasi LKPD, uji coba lapangan awal, dan uji lapangan. Teknik pengumpulan datanya menggunakan teknik observasi, wawancara, angket dan tes. Subjek penelitian adalah siswa kelas X SMA Tamansiswa Telukbetung Tahun Pelajaran 2016/2017. Hasil yang diperoleh bahwa LKPD yang dikembangkan telah valid menurut ahli materi dan ahli media, praktis digunakan menurut siswa. Hasil akhir yang diperoleh pada uji lapangan menunjukkan bahwa peningkatan kemampuan berpikir kreatif matematis siswa setelah menggunakan LKPD berbasis reciprocal teaching termasuk dalam kategori efektif. Kata kunci : Kemampuan Berpikir Kreatif, LKPD dan Reciprocal Teaching. ABSTRACT This research was aimed to produce result of the student’s worksheet based on Reciprocal teaching valid and practical, as well as its effectiveness on student’s mathematical creative thinking ability. This reseacrh used Borg and Gall research development. It was conducted by preliminary studies, student’s worksheet prepartion, student’s worksheet validation, initial field test and field test. In this research, the researcher used observation, interview, questioneirs and test as the techniques of the study. The research subject was grade X students in SMA Tamansiswa Telukbetung in academic year 2006/2007. The material and media expert said that the result of the student’s worksheet development was valid. The result in field test showed that the students had increased their mathematical creative thingking ability after using student’s worksheet based on Reciprocal Teaching. In conclusion, this worksheet was effective for the student. Key words: creative thinking ability, student worksheet, reciprocal teaching

Jenis Karya Akhir: Tesis (Masters)
Subyek: > L Education (General) = Pendidikan
Program Studi: FKIP > Prodi Magister Keguruan IPA
Pengguna Deposit: 30916480 . Digilib
Date Deposited: 16 Jun 2017 07:37
Terakhir diubah: 16 Jun 2017 07:37
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/26978

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir