RESPON MASYARAKAT TERHADAP FENOMENA SANTET (Studi di Kampung Nambahdadi Kecamatan Terbanggi Besar Kabupaten Lampung Tengah)

BRIYAN EKO FITRIYANTO, 1216011023 (2017) RESPON MASYARAKAT TERHADAP FENOMENA SANTET (Studi di Kampung Nambahdadi Kecamatan Terbanggi Besar Kabupaten Lampung Tengah). Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (13Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (606Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (654Kb)

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini dilakukan dengan latar belakang bahwa di dalam masyarakat masih sering terjadi fenomena yang tak lazim. Seperti fenomena santet yang masih terjadi didalam masyarakat Indonesia. Bentuk santet yang banyak ditemui seperti santet seksual, santet karier dan santet perebutan harta yang dilakukan oleh dukun. Beragam pengetahuan masyarakat mengenai fenomena tersebut berdampak pada munculnya sebuah respon. Pada penelitian ini dikaji bagaimana masyarakat merespon fenomena santet yang terjadi selama ini serta faktor-faktor apa yang mempengaruhi respon masyarakat terhadap fenomena santet. Penelitian ini menggunakan metode wawancara dan observasi untuk memperoleh informasi yang diperlukan. Dalam penelitian ini, objek penelitiannya adalah masyarakat Kampung Nambahdadi, berkenaan dengan fenomena santet yang terjadi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa masyarakat merespon fenomena tersebut secara negatif. Respon tersebut dilatar belakangi oleh tingginya tingkat kepercayaan masyarakat terhadap hal gaib Kata kunci : kepercayaan, dukun, masyarakat, respon ABSTRACT This study was conducted with the background that in the society is still often unusual phenomena. Like the phenomenon of witchcraft that still occur in Indonesian society. Forms of witchcraft that is often encountered as a sexual santet, witchcraft career and witchcraft fortune that performed by shaman. Various public knowledge about the phenomenon has an impact on the emergence of a response. In this study be studied how people respond to the phenomenon of witchcraft that occurred so far and what factors affect the public response to the phenomenon of witchcraft. This study uses interview and observation methods to obtain the necessary information. In this study, the object of his research is the community of Nambahdadi village, regarding the witchcraft phenomenon that occurred. The results show that people respond negatively to the phenomenon. The response is based on the high level of public confidence in the occult. Keywords : believe, shaman, community, response

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HM Sociology
> HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Program Studi: Fakultas ISIP > Prodi Sosiologi
Pengguna Deposit: 94740892 . Digilib
Date Deposited: 25 Oct 2017 02:32
Terakhir diubah: 25 Oct 2017 02:32
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/28850

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir