ANALISIS PERANAN SOSIAL MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA TALANG MULYA (Studi di Desa Talang Mulya Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten Pesawaran)

JUANDA, 1216011052 (2017) ANALISIS PERANAN SOSIAL MASYARAKAT DALAM PENGEMBANGAN DESA WISATA TALANG MULYA (Studi di Desa Talang Mulya Kecamatan Teluk Pandan Kabupaten Pesawaran). FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (20Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1470Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (927Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan sosial masyarakat dalam pengembangan Desa Wisata Talang Mulya, Kecamatan Teluk Pandan, Kabupaten Pesawaran. Metode penelitian ini adalah kualitatif tipe deskriptif dengan jumlah informan sebanyak 14 informan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat strategi dan peranan sosial yang dilakukan oleh masyarakat dalam pengembangan Desa Wisata Talang Mulya. Strategi yang dilakukan antara lain berbasis masyarakat, bermitra dengan Mahasiswa, serta menjadikan BUMDes. Kemudian peranan sosial yang dilakukan seperti pembuatan produk khas desa, melestarikan TTKKDH, pembuatan PLTA, menyediakan transfortasi wisata serta menyediakan paket. Namun, terdapat hambatan peranan yaitu anggaran dana terbatas, perizinan yang belum selesai serta kurangnya dampingi tim ahli. Maka hasil analisis dengan menggunakan pendekatan Fungsional-Struktural menyatakan bahwa pelaksanaan pengembangan Desa Wisata Talang Mulya telah berjalan efektif namun belum di dukung dengan modal sosial lainnya. Untuk itu diperlukan komitmen bersama antar stakeholder dalam penelitian dan pengembangan selanjutnya. Kata kunci: peranan sosial, desa wisata, pengembangan. SOCIAL ROLE ANALYSIS OF COMMUNITY ON DEVELOPMENT TALANG MULYA TOURISM VILLAGE (Study at Talang Mulya Village Teluk Pandan District Pesawaran Regency) This study aims to determine the social role of the community to development Talang Mulya Tourism Village, District Teluk Pandan, Pesawaran regency. This research method is descriptive qualitative type with number of informant counted 14 informant. Data collection techniques used were interviews, observation and documentation. The results showed that there are strategies and social roles to community for doing developing Talang Mulya Tourism Village. The strategies is to community-based, partnering with college student, and creating BUMDes. Then social roles are done such as making typical village products, preserving TTKKDH, making water power, providing travel transfortasi as well as providing packages. However, there are constraints of social roles such as limited funds, lack of licensing and lack of expert teams. So the results of the analysis using the Functional-Structural approach states that the implementation of Talang Mulya Tourism Village development has been running effectively but not yet supported by other social capital. Therefore, a shared commitment among stakeholders in further research and development is required. Keywords: social role, tourist village, development.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
> HM Sociology
Program Studi: Fakultas ISIP > Prodi Sosiologi
Pengguna Deposit: 31717545 . Digilib
Date Deposited: 27 Oct 2017 07:16
Terakhir diubah: 27 Oct 2017 07:16
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/28985

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir