PERBANDINGAN METODE ADAPTIVE MINIMUM ERROR LEAST SIGNIFICANT BIT REPLACEMENT (AMELSBR) DAN DISCRETE COSINE TRANSFORM (DCT) UNTUK STEGANOGRAFI CITRA DIGITAL

FAJAR SIDIK, 1017032023 (2017) PERBANDINGAN METODE ADAPTIVE MINIMUM ERROR LEAST SIGNIFICANT BIT REPLACEMENT (AMELSBR) DAN DISCRETE COSINE TRANSFORM (DCT) UNTUK STEGANOGRAFI CITRA DIGITAL. LAMPUNG UNIVERSITY, FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM. (Dalam Pers)

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (162Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (2573Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI FULL TANPA PEMBAHASAN.pdf

Download (1969Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penyisipan pesan rahasia dengan steganografi merupakan salah satu cara untuk menyembunyikan data rahasia sampai dengan aman ke penerima. Pada penelitian ini, peneliti membandingkan metode AMELSBR dan DCT pada steganografi berbasis aplikasi web, dengan media penampung berupa gambar dengan format file (.png), sebagai input (cover) dan output (stegoimage) serta data yang dapat disisipkan berupa berkas dengan format file (.txt). Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini adalah metode AMELSBR lebih baik dibandingkan metode DCT untuk ketahanan media stegoimage pada pengujian manipulasi brightness, contrast, dan cropping. Metode AMELSBR merupakan metode yang lebih tahan terhadap manipulasi perubahan brightness, contrast, serta pemotongan (cropping) stegoimage dibandingkan dengan metode DCT. Ini terlihat dari hasil dari manipulasi yang dilakukan peneliti terhadap kedua metode dimana kedua metode lebih mempunyai resiko kehilangan data paling kecil di media gambar yang dominan warna hitam/putih dan area pemotongan di kanan dan bawah berdasarkan skala pemotongan dan resolusi gambar stegoimage. Kata Kunci: AMELSBR, DCT, Steganografi. ABSTRACT Insertion of secret messages with steganography is one way to hide secret messages. In this research we will compare AMELSBR and DCT methods based on web application using image as the media for hiding the secret message. The file format used are (.png) as input cover and stegoimage, and (.txt) as data inserted. The result shows that AMELSBR method better than DCT method for manipulation of brightness, contrast, and cropping. Keywords : amelsbr, dct, steganography.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > Karya Karya Umum = 000 > Knowledge/Ilmu Pengetahuan
Program Studi: FAKULTAS MIPA > Prodi Ilmu Komputer
Pengguna Deposit: 31125722 1017032023 Fajar Sidik
Date Deposited: 09 Feb 2018 03:13
Terakhir diubah: 09 Feb 2018 03:13
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/30260

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir