ANALISIS KINERJA PRODUKSI PERSEDIAAN BAHAN BAKU DAN STRATEGI PENGEMBANGAN AGROINDUSTRI SERAT KELAPA (COCOFIBER) DI KECAMATAN KATIBUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

RESTA GITA PALUPI, 1314131085 (2018) ANALISIS KINERJA PRODUKSI PERSEDIAAN BAHAN BAKU DAN STRATEGI PENGEMBANGAN AGROINDUSTRI SERAT KELAPA (COCOFIBER) DI KECAMATAN KATIBUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN. FAKULTAS PERTANIAN , UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
FIle PDF
ABSTRAK.pdf

Download (52Kb) | Preview
[img] FIle PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1972Kb)
[img]
Preview
FIle PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1973Kb) | Preview

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja produksi, persediaan bahan baku dan strategi pengembangan agroindustri cocofiber. Metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus pada agroindustri cocofiber yang ada di Kecamatan Katibung Kabupaten Lampung Selatan. Responden pada penelitian ini adalah tiga pemilik agroindustri. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis kuantitatif dan analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) kinerja produksi pada agroindustri sabut kelapa dapat dikatakan baik dengan produktivitas tenaga kerja yaitu 99,05 Kg/HOK untuk CV Pramana Balau Jaya, 104,02 Kg/HOK untuk CV Sukses Karya, dan 105,05 Kg/HOK untuk CV Argha Cocofiber. Kapasitas produksi yaitu 0,80 atau 80% untuk CV Pramana Balau Jaya, 0,83 atau 83% untuk CV Sukses Karya, dan 0,87 atau 87% untuk CV Argha Cocofiber. (2) pembelian harian bahan baku baku yaitu 3.000 Kg setiap hari, namun secara ekonomis dapat dilakukan dengan rata-rata pembelian bahan baku sabut kelapa sebesar 684 Kg untuk CV Pramana Balau Jaya, 684 Kg untuk CV Argha Cocofiber, dan 739 Kg untuk CV Sukses Karya. (3) strategi pengembangan pada agroindustri cocofiber adalah (a) mengolah bahan baku melalui pemanfaatan teknologi sehinngga permintaan konsumen akan meningkat (b) mengadakan pelatihan untuk meningkatkan kualitas sumberdaya manusia (c) memanfaatkan bahan baku agar meningkatkan pendapatan. Kata kunci: agroindustri, cocofiber, bahan baku ABSTRACT This study aims to analyze the performance of production, raw material inventory and strategy development of cocofiber agroindustry. The study used case study at cocofiber agroindustry in Katibung Subdistrict, South Lampung District. Respondents in this study were three agroindustry owners. The data was analyzed using quantitative and qualitative descriptive analysis. The study shows that: (1)performance of production at cocofiber agroindustry was good, in which labor productivity was 99,05 Kg/HOK for CV Pramana Balau Jaya, 104 Kg/HOK for CV Sukses Karya, and 105,05 Kg/HOK for CV Argha Cocofiber. Production capacity was 0,80 or 80% for CV Pramana Balau Jaya, 0,83 or 83% for CV Sukses Karya, and 0,87 or 87% for CV Argha Cocofiber (2) suggested daily purchase are 684 Kg for CV Pramana Balau Jaya, 684 Kg for CV Argha Cocofiber, and 739 Kg for CV Sukses Karya, which are a lot smaller than today’s purchase of 3.000 Kg per day. (3) development strategy for cocofiber agroindustry include (a) transform raw materials through utilization of technology increase customers demand. (b) undertake training to improve quality of human resources (c) improve efficiency of raw materials to increase the revenue of agroindustry. Keywords: agroindustry, cocofiber, raw materials

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > Budidaya tanaman
Program Studi: Fakultas Pertanian > Prodi Agribisnis
Pengguna Deposit: 54409649 . Digilib
Date Deposited: 23 Feb 2018 08:46
Terakhir diubah: 23 Feb 2018 08:46
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/30547

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir