Wahyu Eka Savitri, 1313043048 (2018) PROSES PEMBELAJARAN GERAK TARI SIGEH PENGUNTEN PADA SISWA KELAS 5 DI SDN MANDAH LAMPUNG SELATAN. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.
|
File PDF
1. ABSTRAK.pdf Download (29Kb) | Preview |
|
File PDF
2. SKRIPSI FULL.pdf Restricted to Hanya pengguna terdaftar Download (1980Kb) |
||
|
File PDF
3. SKRIPSI FULL TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf Download (1068Kb) | Preview |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
Pembelajaran ragam gerak tari sigeh pengunten menggunakan model bermain peran di SD Negeri Mandah Lampung Selatan menggunakan teori konstruktivisme. Bertujuanhuntukhmendeskripsikanhproseshdanhhasilhpembelajaranhdenganhmenggu nakan model bermain peran, aktivitas siswa dalam pembelajaran tari sigeh pengunten dan hasil belajar siswa setelah proses pembelajaran ragam gerak tari sigeh pengunten. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Sumber data yang diperoleh dalam penelitian ini adalah proses Pembelajaran gerak tari Sigeh Pengunten dan ragam geraknya pada siswa kelas 5 SD. Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah studi literatur, observasi, wawancara, dokumentasi, analisis data, tes praktik dan non tes. Model bermain peran diterapkan dalam proses pembelajaran ragam gerak tari sigeh pengunten dari pertemuan pertama hingga pertemuan kedelepan. Memiliki sembilan langkah yaitu mengatur siswa untuk pemanasan, memilih pemain partisipan, menyiapkan pengamat, menata panggung untuk tempat latihan, memainkan peran, diskusi dan evaluasi pertama, presentasi, diskusi dan evaluasi kedua, berbagi pengalaman dan kesimpulan. Dari 21 siswa terbentuk 3 kelompok yang dilatih oleh siswa yang bermain peran disetiap kelompok. Hasil pembelajaran ragam gerak tari sigeh pengunten dengan menggunakan model bermain peran diberikan melalui tiga aspek yaitu wiraga memperoleh 85,7% dengan kriteria baik, wirama 86,7% dengan kriteria baik, wirasa 41,9% dengan kriteria kurang, selain itu juga diadakan penilaian tentang aktivitas belajar siswa pada setiap pertemuan. Hasil proses pembelajaran ragam gerak tari sigeh pengunten menggunakan model bermain peran pada tes tari sigeh pengunten memperoleh rata-rata 78,3% dengan kriteria cukup. Kata Kunci:Pembelajaran, Gerak, Tari, Sigeh Pengunten Learning the dance movement motion of sigeh pengunten using role playing model in SD Negeri Mandah South Lampung using constructivism learning theory. Aims to describe the process and the result of learning by using role playing model, students activities in kind sigeh pengunten dance lessons and students outcomes of learning after kind of sigeh pengunten dance motion lessons process. This research using descriptive qualitative research type. The data source obtained in this research is learning process of dance sigeh pengunten movement and the range of motion in the students of grade 5 SD. Used date collection techniques is literature study, observation, interviews, decumentasion, data analysis, practices testing and nontesting. Role play model applied in kind of sigeh pengunten dance motion lessons proses from firt meet to eight meet. Have nine steps, organize students to warm up, choose a participant player, preparing observer, organize training room, role playing, discussion and evaluation, presentation, second discussion and evaluasion, sharing experiences and conclusions. From 21 students 3 group were trained by students role play in each group. Wide learning out comes sigeh pengunten dance using role play act given through three aspect wiraga 85,7% with both criteria, wirama 86,7% with both criteria, wirasa 41,9% with less criteria, but is is also held an assessment of student learning outcomes of sigeh pengunten dance using role play act shows that from the teacher assessment aspect obtain 78,3% average with sufficient criteria. Key Word : Learning, Dance, Sigeh Pengunten
Jenis Karya Akhir: | Skripsi |
---|---|
Subyek: | > L Education (General) = Pendidikan > LB Theory and practice of education |
Program Studi: | FKIP > Prodi Pendidikan Seni Drama, dan Tari |
Pengguna Deposit: | 42444217 . Digilib |
Date Deposited: | 12 Apr 2018 06:45 |
Terakhir diubah: | 12 Apr 2018 06:45 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/30930 |
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |