ANALISIS PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL DAN ISLAMICITY PERFORMANCE INDEX TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA TAHUN 2012-2016

ANNIS SAKINAH , 1411011010 (2018) ANALISIS PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL DAN ISLAMICITY PERFORMANCE INDEX TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA TAHUN 2012-2016. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK (ABSTRACT).pdf

Download (55Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (4Mb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (4Mb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) pengaruh Intellectual Capital terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah Indonesia periode 2012- 2016, (2) pengaruh Profit Sharing Ratio terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah Indonesia periode 2012-2016, (3) pengaruh Zakat Performing Ratio terhadap Profitabilitas Perbankan S yariah Indonesia periode 2012-2016, (4) pengaruh Equitable Distribution Ratio terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah Indonesia periode 2012-2016 dan (5) pengaruh Islamic Income vs Non-Islamic Income terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah Indonesia periode 2012-2016. Penelitian ini termasuk penelitian kausal. Sampel dalam penelitian ini adalah 11 Bank Umum Syariah terdaftar di Bank Indonesia periode 2012- 2016. Teknik analisis data menggunakan analisis statistik deskriptif data, uji asumsi klasik, dan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Terdapat pengaruh signifikan Intellectual Capital terhadap ROA, (2) Terdapat pengaruh signifikan Profit Sharing Ratio terhadap ROA, (3) Tidak terdapat pengaruh signifikan Zakat Peforming Ratio terhadap ROA, (4) Terdapat pengaruh signifikan Equitable Distribution Ratio terhadap ROA, dan (5) Tidak terdapat pengaruh signifikan Islamic Income vs Non Islamic Income terhadap ROA. Kesimpulan yang diperoleh adalah penelitian ini mendukung adanya Intellectual Capital Theory, Resource Based View Theory, Knowledge Based Theory dan, Stakeholder Theory. Kata kunci: Intellectual Capital, Profit Sharing Ratio, Zakat Performing Ratio, Equitable Distribution Ratio, Islamic Income vs Non-Islamic Income, dan Profitabilitas ABSTRACT This research is conducted to examine: (1) the effect of Intellectual Capital on profitability of Islamic Banks in Indonesia period 2012-2016, (2) the effect of Profit Sharing Ratio on profitability of Islamic Banks in Indonesia period 2012-2016, (3) the effect of Zakat Performing Ratio on profitability of Islamic Banks in Indonesia period 2012-2016, (4) the effect of Equitable Distribution Ratio on profitability of Islamic Banks in Indonesia period 2012- 2016and (5) the effect of Islamic Income vs Non-Islamic Income on profitability of Islamic Banks in Indonesia period 2012-2016, This study included a causal research. The sample in this study is 11 Islamic Banks listed in Bank Indonesia 2012-2016. The data analysis technique used descriptive statistical analysis, the classical assumption test, a simple and multiple linear regression analysis The result shows that: (1) There is a significant positive effect of Intellectual Capital on Profitability, (2) There is a significant positive effect of Profit Sharing Ratio on Profitability, (3) There is no significant effect of Zakat Performing Ratio on Profitability, (4) There is a significant positive effect of Equitable Distribution Ratio on Profitability, and (5) There is no significant effect of Islamic Income vs Non Islamic Income on Profitability. The conclusions of this final research are support of Intellectual Capital Theory, Resource Based View Theory, Knowledge Based Theory and, Stakeholder Theory. Keywords: Intellectual Capital, Profit Sharing Ratio, Zakat Performing Ratio, Equitable Distribution Ratio, Islamic Income vs Non-Islamic Income, and Profitability

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > HB Economic Theory
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Manajemen
Pengguna Deposit: 201899648 . Digilib
Date Deposited: 23 Apr 2018 08:17
Terakhir diubah: 23 Apr 2018 08:21
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/31127

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir