FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI GURU DALAM PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENGAYAAN DI SMP N 3 TERBANGGI BESAR TAHUN PELAJARAN 2017/2018

SERI SUDIWITO, 1413032063 (2018) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI GURU DALAM PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENGAYAAN DI SMP N 3 TERBANGGI BESAR TAHUN PELAJARAN 2017/2018. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (6Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1417Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (3563Kb)

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi guru dalam pelaksanaan pembelajaran pengayaan di SMPN 3 Terbanggi Besar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 40 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan teknik penunjang adalah wawancara dan dokumentasi. Analisis data menggunakan chi kuadrat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada tiga faktor yang mempengaruhi guru dalam pelaksanaan pembelajaran pengayaan di SMPN 3 Terbanggi Besar yaitu faktor kompetensi guru yang mencakup kompetensi pedagogik guru dalam memahami pembelajaran pengayaan dan kompetensi pedagogik guru dalam memberikan pembelajaran pengayaan, faktor sikap guru serta faktor waktu. Dengan perolehan dan hasil analisis uji pengaruh menggunakan rumus Chi Kuadrat, menunjukkan bahwa waktu merupakan faktor tertinggi yang mempengaruhi guru dalam pelaksanaan pembelajaran pengayaan di SMPN 3 Terbanggi Besar. Kata kunci: guru, pembelajaran, pengayaan

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > LB Theory and practice of education
Program Studi: FKIP > Prodi PPKN
Pengguna Deposit: 201830988 . Digilib
Date Deposited: 14 May 2018 06:49
Terakhir diubah: 14 May 2018 06:49
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/31436

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir