STRATEGI PEMERINTAH KOTA BANDAR LAMPUNG DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN (Studi pada Kota Bandar Lampung)

REGA KURNIAWAN, 1416011083 (2018) STRATEGI PEMERINTAH KOTA BANDAR LAMPUNG DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN (Studi pada Kota Bandar Lampung). FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (52Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (3794Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (3578Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pemerintah kota bandar lampung dalam meningkatkan kunjungan wisatawan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara mendalam, dokumentasi dan observasi. Kemudian teknik analisis data dengan reduksi data, penyajian data dan verivikasi data. Jumlah informan enam yang terdiri dari kepala dinas pariwisata kota, objek wisata, pengunjung dan masyarakat sekitar objek wisata. Hasil penelitian diperoleh bahwa (1) Faktor pendorong terjadinya minat wisatawan yaitu faktor alam, sejarah, media sosial, wisata kuliner, kondisi keamanan dan kenyamanan yang baik, dan jarak tempuh obyek wisata dekat dengan pusat kota. Strategi yang sudah maksimal adalah (2) Strategi pemerintah yaitu strategi pemasaran, strategi pendekatan terhadap masyarakat dan menambah tempat wisata-wisata baru (3) Dampak dari keberadaan wisata cenderung positif dengan dilihat dari dampak ekonomi dan sosial karena mampu meningkatkan pendapatan dan mampu membawa ke arah yang baik. Kata kunci: faktor pendorong, strategi pemerintah, dampak keberadaan wisata. GOVERNMENT CITY STRATEGY OF BANDAR LAMPUNG IN IMPROVING TOURISM VISIT (Study on Bandar Lampung City) This study aims to determine the city government strategy of Lampung city in increasing tourist visits. This study uses qualitative methods with data collection techniques are in-depth interviews, documentation and observation. Then data analysis techniques with data reduction, data presentation and data verification. Number of informants six consisting of head of city tourism office, tourism object, visitor and society around tourist object. The result of the research shows that (1) the driving factor of tourist interest is natural, history, social media, culinary tour, good security and comfort condition, and the distance of tourism near the city center. (2) Government strategy that is marketing strategy, approach strategy to society and add new sights (3) The impact of tourism existence tend to be positive with seen from economic and social impact because able to increase income and able to bring in good direction. Keywords: driving factor, government strategy, impact of tourism existence.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
> HM Sociology
Program Studi: Fakultas ISIP > Prodi Sosiologi
Pengguna Deposit: 201829038 . Digilib
Date Deposited: 22 Jun 2018 08:09
Terakhir diubah: 22 Jun 2018 08:09
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/31698

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir