PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PEMETAAN SEBARAN UMKM BERBASIS SIG DALAM PLATFORM WEB DENGAN MENERAPKAN FRAMEWORK LARAVEL

FAIZ AZMI REKATAMA, 1417051050 (2018) PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PEMETAAN SEBARAN UMKM BERBASIS SIG DALAM PLATFORM WEB DENGAN MENERAPKAN FRAMEWORK LARAVEL. FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
FIle PDF
ABSTRAK.pdf

Download (85Kb) | Preview
[img] FIle PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (6Mb)
[img]
Preview
FIle PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (6Mb) | Preview

Abstrak

Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah memiliki pengaruh besar terhadap pertumbuhan perekonomian negara. Dari banyaknya pengguna internet sekarang, sistem informasi berbasis website dapat dijadikan media untuk meningkatkan nilai jual produk atau jasa UMKM. Selain itu, instansi pemerintah menghadapi kesulitan untuk mendapatkan data UMKM yang disebabkan oleh proses pengumpulan data yang masih menggunakan metode konvensional dan kurangnya kooperatis UMKM terhadap survey yang dilakukan. Dengan dikembangkannya Sistem Informasi Sebaran UMKM Berbasis SIG dalam Platform Website diharapkan dapat membantu UMKM dalam mempromosikan produk atau jasanya serta mempermudah Instansi Pemerintah dalam mengumpulkan data UMKM. Penelitian ini menghasilkan Sistem Informasi Pemetaan Sebaran UMKM Berbasis SIG yang diimplementasikan dalam Platform Website dengan menerapkan framework Laravel dalam pengembangannya. Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini adalah Sistem Informasi Pemetaan Sebaran UMKM Berbasis SIG dalam Platform Website dengan menerapkan Framework Laravel berhasil dibangun sesuai dengan rancangan yang telah disepakati, dibuktikan dengan hasil pengujian sesuai seperti yang telah diharapkan. ______ Kata Kunci : laravel framework, sistem informasi geografis, usaha mikro kecil dan menengah, website ABSTRACT Micro, Small, and Medium Enterprises has a major influence on the country's economic growth. Base on the increasing number of internet users, website-based information system can be used as media to increase the selling value of Micro, Small, and Medium Enterprises products or services, but only a few Micro, Small, and Medium Enterprises who take advantage of this technology in their business activities. On the other side, government agencies face difficulties in obtaining data of Micro, Small, and Medium Enterprises due to the collection processes that still use conventional methods and lack of cooperation from the business actors of Micro, Small, and Medium Enterprises. The Geographic Web Based Information System for Mapping Micro, Small, and Medium Enterprises is expected to help Micro, Small, and Medium Enterprises in promoting their products or services and facilite Government Institution in order to collecting data of Micro, Small, and Medium Enterprises. This research has successfully generate Geographic Web Based Information System for Mapping Micro, Small, and Medium Enterprises by applying the Laravel framework. The conclusion of this research is Geographic Web Based Information System for Mapping Micro, Small, and Medium Enterprises is successfully built in accordance with the agreed design, proved by the results of the test as appropriate as had been expected. ______ Keywords : geographic information system, laravel framework, micro small medium enterprise, website

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
> QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Program Studi: Fakultas MIPA > Prodi Ilmu Komputer
Pengguna Deposit: 201890047 . Digilib
Date Deposited: 02 Jul 2018 04:16
Terakhir diubah: 02 Jul 2018 04:16
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/31872

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir