PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) DAN MAKE A MATCH DENGAN MEMPERHATIKAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS X MA MASYARIQUL ANWAR

NIKITA BELANOVA AMANDA NICOLAS, 1113031052 (2018) PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) DAN MAKE A MATCH DENGAN MEMPERHATIKAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS X MA MASYARIQUL ANWAR. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (73Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (3429Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (2433Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbandingan hasil belajar kewirausahaan menggunakan model NHT dan MaM dengan memperhatikan minat belajar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah komparatif dengan pendekatan eksperimen. Populasi sebanyak 97 siswa dengan jumlah sampel 62 siswa yang ditentukan melalui teknik Cluster Random Sampling. Pengumpulan data menggunakan observasi, tes dan angket. Berdasarkan hasil analisis data disimpulkan sebagai berikut: (1) Terdapat perbedaan hasil belajar kewirausahaan antara siswa yang pembelajarannya menggunakan model NHT dibandingkan dengan model MaM, (2) Rata-rata hasil belajar kewirausahaan siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran NHT lebih tinggi dibandingkan MaM pada siswa yang memiliki minat belajar tinggi, (3) Rata-rata hasil belajar kewirausahaan siswa yang diajarkan dengan model pembelajaran NHT lebih rendah dibandingkan MaM pada siswa yang memiliki minat belajar rendah, (4) terdapat interaksi antara model pembelajaran dengan minat belajar pada mata pelajaran kewirausahaan pada siswa kelas X MA Masyariqul Anwar. Kata kunci: Hasil Belajar, Minat Belajar, Numbered Head Together, Make a Match COMPARISON OF LEARNING RESULT OF ENTREPRENEURSHIP OF STUDENTS LEARNING WITH INTEGRATED LEARNING MODEL COOPERATIVE TYPE NUMBERED HEAD TOGETHER AND TYPE MAKE A MATCH WITH ATTENTION TO THE LEARNING INTEREST This research of this study to determine comparison of interpreneurship learning result of NHT and MaM model with attention to student’s learning interest. The methods used in this study is a comparative approach to experimentation. Population of 97 students with a total sample of 62 students through Cluster Random Sampling techniques. Data collection using observation, test, and the question form. Based on the results of the research obtained : (1) there is difference of learning result of entrepreneurship of students learning between the model of NHT and MaM, (2) Average learning results of entrepreneurship learning using model Numbered Head Together is higher than model Make a Match in students who have high learning interest, (3) Average learning results of entrepreneurship learning using model Numbered Head Together is lower than model Make a Match in students who have low learning interest, (4) There is interaction beetwen TC and MaM with student’s learning interest on interpreneurship learning. Keywords: Learning Result , Interest in Learning , Numbered Head Together, Make a Match

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > L Education (General) = Pendidikan
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Ekonomi IPS
Pengguna Deposit: 201872521 . Digilib
Date Deposited: 04 Jul 2018 03:55
Terakhir diubah: 04 Jul 2018 03:55
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/32051

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir