PENGARUH HARGA, KUALITAS PELAYANAN, LOKASI, KEBERAGAMAN PRODUK DAN DISPLAY BARANG TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA KOPERASI KARYAWAN BLOK F PT GULA PUTIH MATARAM

RESTI DWI YULIAWATI , 1413031051 (2018) PENGARUH HARGA, KUALITAS PELAYANAN, LOKASI, KEBERAGAMAN PRODUK DAN DISPLAY BARANG TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA KOPERASI KARYAWAN BLOK F PT GULA PUTIH MATARAM. UNIVERSITAS LAMPUNG, FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN .

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (18Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (2515Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (2516Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, kualitas pelayanan, lokasi, keberagaman produk dan display barang pada Koperasi Karyawan Blok F PT Gula Putih Mataram. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif verifikatif dengan pendekatan ex post facto dan survey. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh konsumen Koperasi Karyawan Blok F PT Gula Putih Mataram yang berjumlah ±2.500 orang dan sampel 75 responden yang ditentukan dengan teknik non probablilitas sampling dengan menggunakan accidental sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan regresi linier sederhana dan regresi multiple. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh harga, kualitas pelayanan, lokasi, keberagaman produk dan display barang pada Koperasi Karyawan Blok F PT Gula Putih Mataram. Berdasarkan analisis data diperoleh F hitung 8,806 > F 2,35 yang ditunjukkan dengan regresi linear multiple dengan koefisien determinasi sebesar tabel 2 Kata kunci : Harga, kualitas pelayanan, lokasi, keberagaman produk, display barang, keputusan pembelian. ABSTRACT The purpose of this research is to know the influance of price, service quality, location, product diversity and display of goods to consumer purchasing decision in Employee Cooperative Block F PT Gula Putih Mataram. The method used in this research is descriptive verificative method with ex post facto and survey approach. Population in this research is all of consumer Employee Cooperative Block F PT Gula Putih Mataram that totally ± 2.500 people and this research happened to conduct non probability sampling with an accidental sampling technique to determine 75 consumer as the sample. The data were collected using questionnaires. Then, the data was analyzed using simple linear regression and multiple regression. The results showed that there were influence of price, service quality, location, product diversity and display of goods to consumer purchasing decision of Employee Cooperative Block F PT Gula Putih Mataram. Based on data analysis obtained F 8.806 > F 2.35, showed by multiple linear regression with determination coefficient of tabel 2 hitung

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > LB Theory and practice of education
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Ekonomi IPS
Pengguna Deposit: 201897633 . Digilib
Date Deposited: 02 Aug 2018 04:42
Terakhir diubah: 02 Aug 2018 04:42
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/32511

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir