PENGARUH SISTEM PENGUKURAN KINERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KEPUASAN KERJA DAN PERSEPSI POSITIF TERHADAP BEBAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI

CHATIA DZATA AMANI, 1411031025 (2018) PENGARUH SISTEM PENGUKURAN KINERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KEPUASAN KERJA DAN PERSEPSI POSITIF TERHADAP BEBAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI. Fakultas Ekonomi Bisnis, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
1. ABSTRAK.pdf

Download (65Kb) | Preview
[img] File PDF
2. SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (1464Kb)
[img]
Preview
File PDF
3. SKRIPSI FULL TANPA PEMBAHASAN.pdf

Download (1334Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK PENGARUH SISTEM PENGUKURAN KINERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KEPUASAN KERJA DAN PERSEPSI POSITIF TERHADAP BEBAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI Oleh CHATIA DZATA AMANI Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan adanya pengaruh dari sistem pengukuran kinerja terhadap kinerja pegawai melalui kepuasan kerja dan persepsi positif terhadap beban kerja sebagai variabel mediasi. Untuk mencapai tujuan penelitian, penelitian ini dilakukan dengan meneliti 100 responden di Puskesmas di Kabupaten Pringsewu. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Berdasarkan hasil perhitungan dengan menggunkan SmartPLS, peneliti menemukan bahwa ada pengaruh positif dari variabel sistem pengukuran kinerja terhadap variabel kinerja pegawai. Dengan kata lain, kepuasan kerja dan persepsi positif terhadap beban kerja berhasil memediasi hubungan sistem pengukuran kinerja terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini memberikan kontribusi yaitu dalam aspek pengembangan literatur akuntansi manajemen khususnya pada keterlibatan pegawai dalam sistem pengukuran kinerja. Kata Kunci : Sistem Pengukuran Kinerja, Kepuasan Kerja, Persepsi Positif terhadap Beban Kerja / ABSTRACT THE INFLUENCE OF PERFORMANCE MEASUREMENT SYSTEM TO EMPLOYEE PERFORMANCE, WITH JOB SATISFACTION AND POSITIVE PERCEPTION OF WORKLOAD AS MEDIATING VARIABLE By CHATIA DZATA AMANI This study aims to prove the influence of performance measurement system, employee’s performance, with job satisfaction and positive perseption of workload as mediating variable. In order to achieve the goal of the study, this research do a survey to 100 respondents in the community health centre in Pringsewu Regency. The method used for determining the sample is purposive sampling method. Based on statistical analyzing using SmartPLS, the researcher found there is a positive effect on the performance measurement system variable towards employee’s performance variable. In other words, job satisfaction and positive perseption of workload successfully mediate the correlation of performance measurement system on employee’s performance. This research contributes in the aspects of development of management accounting literature especially on employee’s involvement in performance measurement. Keywords: Performance Measurement System, Employee’s Performance, Job Satisfaction, Positive Perseption Of Workload

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Akuntansi
Pengguna Deposit: 201893824 . Digilib
Date Deposited: 05 Jul 2022 02:43
Terakhir diubah: 05 Jul 2022 02:43
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/33540

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir