ANALISIS KANDUNGAN GLUKOSA NEKTAR BUNGA SUMBER PAKAN DAN MADU YANG DIHASILKAN LEBAH (Apis cerana Fabr.) PADA DUA LOKASI YANG BERBEDA

DEVI GUSNETA MALA , 1017021003 (2014) ANALISIS KANDUNGAN GLUKOSA NEKTAR BUNGA SUMBER PAKAN DAN MADU YANG DIHASILKAN LEBAH (Apis cerana Fabr.) PADA DUA LOKASI YANG BERBEDA. fakultas mipa, universitas lampung.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (46Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER DALAM.pdf

Download (98Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER LUAR.pdf

Download (10Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
HALAMAN PERSETUJUAN.pdf

Download (142Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (131Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (61Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MOTO.pdf

Download (19Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERSEMBAHAN.pdf

Download (18Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SANWACANA.pdf

Download (133Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI.pdf

Download (79Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR TABEL.pdf

Download (41Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (78Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB I.pdf

Download (58Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB II.pdf

Download (138Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB III.pdf

Download (116Kb) | Preview
[img] File PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (296Kb)
[img]
Preview
File PDF
BAB V.pdf

Download (44Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (57Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Lebah (Apis cerana) merupakan lebah madu yang bermanfaat bagi manusia. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan volume dan kadar glukosa nektar tiga jenis bunga pakan lebah dan madu yang dihasilkan lebah pada dua lokasi yaitu di Taman Kupu-kupu Gita Persada (TKGP) dan Desa Negara Ratu (NR). Metode penelitian yang dilakukan adalah menandai 10 kuntum dari masing- masing tiga jenis bunga penghasil nektar yang ditemukan, setiap kuntum bunga diukur volume nektarnya dengan alat suntik dan kadar glukosa dengan refraktometer pada pagi, siang, dan sore hari. Selanjutnya 10 pot madu diambil dari masing-masing kotak sarang, kemudian diukur volume dan kadar glukosanya. Pengambilan sampel di kedua lokasi dilakukan setiap minggu selama 5 minggu. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan uji t. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata volume nektar yang dihasilkan bunga pakan lebah lebih banyak di TKGP dibandingkan di NR, kecuali bunga takokak (sore hari) 0,5 kali dan bunga tembakau 0,2 – 0,7 kali lebih sedikit di TKGP dibandingkan di NR. Rata-rata kadar glukosa nektar yang dihasilkan bunga pakan lebah lebih tinggi di NR dibandingkan di TKGP, kecuali bunga takokak dan bunga tembakau (siang hari) 2,3 kali lebih tinggi di TKGP dibandingkan di NR. Madu yang dihasilkan lebah lebih banyak di TKGP dibandingkan di NR, sebaliknya kadar glukosa madu lebih tinggi di NR dibandingkan di TKGP. Kata Kunci : Kandungan glukosa, nektar, madu, lebah (A. cerana)

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
Program Studi: FAKULTAS MIPA > Prodi Biologi
Pengguna Deposit: 222547 . Digilib
Date Deposited: 03 Oct 2014 08:26
Terakhir diubah: 03 Oct 2014 08:26
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/3808

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir