ANALISA KESETIMBANGAN EKSERGI PADA SISTEM PEMBANGKIT KOGENERASI PLTG 5,2 MW

Adi Nuryansyah, 0915021016 (2014) ANALISA KESETIMBANGAN EKSERGI PADA SISTEM PEMBANGKIT KOGENERASI PLTG 5,2 MW. Fakultas Teknik, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
1. Abstrak.pdf

Download (54Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
2. Abstract.pdf

Download (86Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
3. Cover dalam.pdf

Download (91Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
4. Hlm. Persetujuan.pdf

Download (320Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
5. Hlm. Pengesahan.pdf

Download (312Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
6. Hlm. Pernyataan.pdf

Download (246Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
7. Riwayat Hidup.pdf

Download (111Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
8. Persembahan.pdf

Download (26Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
9. Kata-Kata Mutiara.pdf

Download (22Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
10. San wacana.pdf

Download (78Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
11. Daftar Isi.pdf

Download (84Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
12. Daftar Tabel.pdf

Download (58Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
13. Daftar Lampiran.pdf

Download (62Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
14. Daftar Gambar.pdf

Download (73Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
15. Daftar Simbol.pdf

Download (103Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
16. Bab I.pdf

Download (102Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
17. Bab II.pdf

Download (909Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
18. Bab III.pdf

Download (281Kb) | Preview
[img] File PDF
19. Bab IV.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (678Kb)
[img]
Preview
File PDF
20. Bab V.pdf

Download (89Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
21. Daftar Pustaka.pdf

Download (93Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK Teknologi kogenerasi telah dikenal dan dimanfaatkan dengan baik di berbagai negara maju dan sebagian negara berkembang. Kogenerasi merupakan suatu pembangkitan berurutan dua bentuk energi berbeda (energi mekanik dan energi termal) dari satu sumber bahan bakar. Dengan demikian, konsep kogenerasi dapat meningkatkan efisiensi energi secara keseluruhan dalam suatu sistem secara signifikan. Analisa eksergi merupakan metode untuk mengidentifikasi jenis, lokasi dan besarnya kerugian termal pada sistem pembangkit. Identifikasi kerugian ini bertujuan untuk evaluasi serta perbaikan desain suatu sistem termal. Analisa eksergi dapat memberikan informasi yang diperlukan untuk meningkatkan performa sistem pembangkitan daya secara sistematis dan efisien. Adapun metode dalam penelitian ini yaitu mengumpulkan data selama proses pembangkitan, kemudian menganalisa secara energi untuk mendapatkan efisiensi termal, dan menganalisa secara eksergi untuk menetukan lokasi degradasi energi. Sebagai studi kasus, metoda ini diterapkan pada siklus pembangkit kombinasi gas-uap yang ada di PT. Dian Swastatika Sentosa, Tanggerang. Hasil studi memperlihatkan bahwa komponen yang memberikan kontribusi terbesar terhadap pemusnahan eksergi adalah ruang bakar. Persentase rasio pemusnahan eksergi pada masing-masing komponen terhadap pemusnahan eksergi total, maksimum diperoleh pada ruang bakar (44,42%), diikuti turbin gas (10,87%), kompresor (0,15%), ekonomizer (0,03%), HRSG (1,79%), dan kemudian pompa (0,24%). Sedangkan besarnya efisiensi eksergetik keseluruhan dari siklus kombinasi turbin gas-uap masih relatif rendah (15,1%). Kata kunci : Analisa eksergi, Kogenerasi PLTG, HRSG, Efisiensi eksergetik ABSTRACT Cogeneration technology has been recognized and put to good use in many developed countries and some developing countries. Cogeneration is the sequential generation of two different forms of energy (mechanical energy and thermal energy) from a single fuel source. Thus, the concept of cogeneration can increase the overall energy efficiency of the system significantly. Exergy analysis is a method to identify the type, location and magnitude of thermal losses. Identification of these losses is aimed at improving the design and evaluation of a thermal system. Thus exergy analysis provide information needed to improve the performance of the power generation system systematically and efficiently. The method in this study is to collect data during the generation process, then analyze the efficiency of thermal energy and analyze exergy to determine the location of the degradation of energy. As a case study, this method is applied to the gas-fired combined cycle steam is in PT. Dian Swastatika Sentosa, Tanggerang. Study results showed that the largest component that contributes to the destruction of the exergy is the combustion chamber. The percentage ratio of the destruction of exergy on each component of the destruction of the maximum total exergy accrue on combustion chamber (44,22 %), followed by gas turbines (10,87%), compressor (0,15%), economizer (0,03 %), HRSG (1,79 %), and then the pump (0,24 %). While the magnitude of the overall exergetic efficiency of the cycle gas turbine-steam combination is still relatively low (15,1%). Keywords : analysis of exergy, Cogeneration, PLTG, HRSG, exergetic efficiency

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
Program Studi: Fakultas Teknik > Prodi S1-Teknik Mesin
Pengguna Deposit: 062588 . Digilib
Date Deposited: 23 Oct 2014 04:22
Terakhir diubah: 23 Oct 2014 04:22
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/4445

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir