IMPLEMENTASI PROGRAM INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN KELUARGA (PIS-PK) SEBAGAI UPAYA PEMBANGUNAN KESEHATAN (Studi di Kecamatan Gadingrejo Kabupaten Pringsewu)

NILA ARSITA, 1516041013 (2019) IMPLEMENTASI PROGRAM INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN KELUARGA (PIS-PK) SEBAGAI UPAYA PEMBANGUNAN KESEHATAN (Studi di Kecamatan Gadingrejo Kabupaten Pringsewu). FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (10Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1015Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1016Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Healthy Indonesia program with the approach of the family (PIS-PK) is intended to increase the degree of public health through health and community empowerment efforts are supported with financial protection and equitable health services. Implementation of PIS-PK is in fact outside the building health care Clinics. Through family visits, Team Clinics at once can provide early intervention against health problems that exist in every Member of the family. An expected data referable in conducting evaluations and interventions. Sub Gadingrejo Regency Pringsewu is one area which did not escape from the target program national PK PIS. During the implementation of the programme of the PIS-PK in Gadingrejo yet little-known by the public, so that the less response occurred at the beginning of the implementation of home visits. This research focuses on the problems of implementation of the programme of the PIS-PK as a health development efforts in Pringsewu Regency Gadingrejo. In order to reveal these problems, researchers using public policy implementation theory belongs to Van Meter and Van Horn, the kind of this research is descriptive research with qualitative approach. In this study it was found that the implementation of the programme of the PIS- PK are in the category of either Category either because it already has standards and a clear policy objectives and is scalable to support the success of the program in accordance with the expected goal, communication and coordination went smoothly, the characteristics of the implementing agency is in compliance with the objectives of the program, an attitude or disposition of implementing good environmental factors, social, economic and political support against the implementation of PIS-PK at Sub Gadingrejo. Keywords : Implementation, PIS-PK, Public Health Degrees Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga (PIS-PK) ditujukan untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui upaya kesehatan dan pemberdayaan masyarakat yang didukung dengan perlindungan finansial dan pemerataan pelayanan kesehatan. Implementasi PIS-PK pada hakikatnya merupakan pelayanan kesehatan di luar gedung Puskesmas. Melalui kunjungan keluarga, Tim Puskesmas sekaligus dapat memberikan intervensi awal terhadap permasalahan kesehatan yang ada di setiap anggota keluarga. Diharapkan sebuah data yang dapat dijadikan acuan dalam melakukan evaluasi dan intervensi lanjut. Kecamatan Gadingrejo Kabupaten Pringsewu merupakan salah satu wilayah yang tidak luput dari sasaran program PIS-PK nasional. Selama ini pelaksanaan Program PIS-PK di Kecamatan Gadingrejo belum banyak diketahui oleh masyarakat, sehingga timbul respon yang kurang pada awal pelaksanaan kunjungan rumah. Penelitian ini menitikberatkan pada permasalahan implementasi Program PIS-PK sebagai upaya pembangunan kesehatan di Kecamatan Gadingrejo Kabupaten Pringsewu. Dalam rangka mengungkapkan permasalahan ini, peneliti menggunakan teori implementasi kebijakan publik milik Van Meter dan Van Horn, jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif.Dalam penelitian ini ditemukan bahwa implementasi Program PIS-PK berada dalam kategori baik Kategori baik karena telah memiliki standar dan sasaran kebijakan yang jelas dan terukur untuk mendukung keberhasilan program sesuai dengan tujuan yang diharapkan, komunikasi dan koordinasi yang berjalan dengan lancar, karakteristik agen pelaksana sudah sesuai dengan tujuan program, sikap atau disposisi pelaksana yang baik, faktor lingkungan sosial, ekonomi dan politik yang mendukung terhadap pelaksanaan PIS-PK di Kecamatan Gadingrejo. Kata Kunci: Implementasi, Program PIS-PK, Derajat Kesehatan Masyarakat

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: > H Social Sciences (General)
Program Studi: Fakultas ISIP > Prodi Ilmu Administrasi Negara
Pengguna Deposit: UPT . Desi Zulfi Melasari
Date Deposited: 19 Mar 2022 15:15
Terakhir diubah: 19 Mar 2022 15:15
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/55130

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir