KARAKTERISTIK PEMANTULAN DAN PEMBIASAN GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK TERPOLARISASI-S PADA BIDANG BATAS KIRI DAN BAWAH BAHAN ANTIFEROMAGNETIK FeF2 MENGGUNAKAN KONFIGURASI FARADAY

AZIZATUN NAAFI’AH, 1517041013 (2019) KARAKTERISTIK PEMANTULAN DAN PEMBIASAN GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK TERPOLARISASI-S PADA BIDANG BATAS KIRI DAN BAWAH BAHAN ANTIFEROMAGNETIK FeF2 MENGGUNAKAN KONFIGURASI FARADAY. FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (233Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (2602Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (2603Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Analisis teoretis dan komputasi telah dilakukan tentang pemantulan dan pembiasan gelombang elektromagnetik terpolarisasi-s dengan Konfigurasi Faraday (medan magnet konstan dari luar 0 ( ) H diarahkan sejajar terhadap bidang datang). Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui pengaruh perubahan arah H0 dan sudut datang ( )  terhadap nilai reflektansi dan transmitansi. Hasil komputasi menunjukkan bahwa reflektansi dan transmitansi gelombang elektromagnetik pada sisi kiri dan bawah bersifat resiprok (tidak terjadi perubahan nilai ketika adanya perubahan arah H0 dan  ) atau dapat dituliskan F F ( ) ( )     dan 0 0 F H F H ( ) ( ).   Hasil reflektansi dan transmitansi gelombang elektromagnetik terpolarisasi-s pada penelitian ini jika dibandingkan dengan penelitian Devis (2008) memiliki sifat yang sama tetapi nilai puncaknya berbeda di sekitar frekuensi 52,45 cm-1 . Selain itu, nilai sudut kritis yang dapat menyebabkan terjadinya pemantulan sempurna adalah 25,23° jika ditinjau di dalam bahan dan 90° jika ditinjau di luar bahan magnet. Kata Kunci: Gelombang Elektromagnetik, FeF2, Reflektansi, Transmitansi dan Pemantulan Sempurna Theoretical and computational analyzing have been carried out about the reflection and transmission of s-polarized electromagnetic waves in Faraday‟s Configuration (the constant external magnetic field 0 ( ) H is directed parallel to the incoming plane). This study is aimed to determine the effect of changes in the direction of H0 and the angle of incidence ( )  to the reflectance and transmittance values. The computational results show that the reflectance and transmittance of electromagnetic waves on the left and bottom side are reciprocal (there is no change in value when there is a change in direction of H0 and  ) or can be written as F F ( ) ( )     and 0 0 F H F H ( ) ( ).   If this results are compared with Devis‟s research (2008), it has the same properties but the peak value is different around the frequency of 52.45 cm-1 . In addition, the critical angle value that can causes total reflection is 25.23° measured from the inside material and 90° measured from the outside material. Keywords : Electromagnetic wave; FeF2; Reflectance; Transmittance and Total Reflection.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 500 ilmu pengetahuan alam dan matematika
500 ilmu pengetahuan alam dan matematika > 530 Fisika
Program Studi: FAKULTAS MIPA > Prodi Fisika
Pengguna Deposit: UPT . Teti Novianti
Date Deposited: 01 Apr 2022 04:51
Terakhir diubah: 01 Apr 2022 04:51
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/57400

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir