MENGGUNAKAN MEDIA KARET BAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SMASH LONCAT PERMAINAN BULUTANGKIS PADA KELAS V SD NEGERI 2 TULUNG AGUNG KECAMATAN GADING REJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN AJARAN 2018/2019

Gilang Ipen Sunyoto, 1513051062 (2019) MENGGUNAKAN MEDIA KARET BAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN SMASH LONCAT PERMAINAN BULUTANGKIS PADA KELAS V SD NEGERI 2 TULUNG AGUNG KECAMATAN GADING REJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN AJARAN 2018/2019. FAKULTAS ILMU KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (11Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (3255Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (2797Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar menggunakan karet ban terhadap hasil smash loncat permainan bulutangkis masih rendahnya kemampuan smash loncat. Metode yang dipakai penelitian PTK (Penelitian Tindakan Kelas) kolaboratif dengan sebanyak tiga siklus subjek penelitian berjumlah 30 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan skala observasi keterampilan smash loncat. Hasil penelitian menunjukan pada siklus pertama sebesar 72 dengan perhitungan tingkat efektivitas 30,91 % itu berarti tindakan belum efektif. Pada siklus kedua sebesar 77,33 dengan perhitungan efektivitas 40,6 % itu berarti tindakan belum efektif. Pada siklus ketiga sebesar 92,67 dengan perhitungan efektivitas sebesar 68,49 %. Kesimpulan dari hasil penelitian tersebut bahwa dengan menggunakan media karet ban lebih banyak maka akan lebih efektif, maka keterampilan smash loncat pada kelas V SD Negeri 2 Tulung Agung, dalam permainan bulutangkis meningkat. Kata Kunci : media karet ban, permainan bulutangkis, smash loncat The purpose of this study was to determine the effect of tire rubber training on the results of smash jumps on badminton games, but the ability of smash jumps was still low. The method used by PTK research (Class Action Research) collaborative with as many as three cycles of research subjects totaling 30 students. The technique of collecting data uses a scale observation skill of smash jumping. The results of the study showed that in the first cycle of 72 the calculation of the effectiveness of 30.91% meant that the action had not been effective. In the second cycle of 77.33 with the calculation of the effectiveness of 40.6% it means that the action has not been effective. In the third cycle, 92.67 with a calculation of effectiveness of 68.49%. The conclusion from the results of the study is that by using more rubber tire media it will be more effective, then the jump smash skill in class V of Tulung Agung 2 Elementary School, in the game of badminton increases. Keywords: badminton sport, rubber tire media, smash jump

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 700 Seni, seni rupa, kesenian > 790 Olahraga, permainan dan hiburan
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Pengguna Deposit: UPT . Teti Novianti
Date Deposited: 12 Apr 2022 07:45
Terakhir diubah: 12 Apr 2022 07:45
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/58064

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir