EFEKTIVITAS LATIHAN POWER TUNGKAI MENGGUNAKAN MEDIA UNTUK MENINGKATKAN KECEPATAN TENDANGAN MAWASHI GERI PADA ATLET KARATE AKA INAZUMA TRAINING CAMP BANDAR LAMPUNG

Rizky Rahayu Ningtyas, 1513051088 (2019) EFEKTIVITAS LATIHAN POWER TUNGKAI MENGGUNAKAN MEDIA UNTUK MENINGKATKAN KECEPATAN TENDANGAN MAWASHI GERI PADA ATLET KARATE AKA INAZUMA TRAINING CAMP BANDAR LAMPUNG. FAKULTAS ILMU KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (8Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1645Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1646Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Masalah pada penelitian ini yaitu rendahnya tingkat kecepatan atlet dalam menendang. Tujuan pada penelitian ini untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh dan efektivitas pada tendangan mawashi geri atlet karate Aka Inazuma Training Camp Bandar Lampung setelah diberikan perlakuan yaitu latihan power tungkai menggunakan media. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen dengan desain penelitian pre-test dan post-test dan sampel 30 atlet. Hasil dari penelitian ini: 1) Ada pengaruh yang signifikan dari latihan power tungkai menggunakan media dengan analisis data t hitung 2,203 > t tabel 2,048 maka ha diterima. 2) Ada efektivitas dari latihan power tungkai menggunakan media untuk meningkatkan kecepatan tendangan mawashi geri sebesar 20,78%. Kata Kunci: karate, latihan menggunakan media, tendangan mawahi geri. The problem in this study is the low level of speed of the athlete in kicking. The purpose of this study was to determine whether there was an effect and effectiveness on the mawashi geri kick karate athlete Aka Inazuma Training Camp Bandar Lampung after being given treatment namely leg power training using media. The research method used was an experimental method with a pre-test and post-test research design and a sample of 30 athletes. The result of this study : 1) There is a significant effect of leg power training using media with data analysis t count 2,203 > t table 2,048 then ha is accepted. 2) There is effectiveness of leg power training using media to increase the speed of mawashi geri kick by 20,78%. Keywords : karate, mawashi geri kick, media use training.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 700 Seni, seni rupa, kesenian > 790 Olahraga, permainan dan hiburan
Program Studi: FKIP > Prodi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
Pengguna Deposit: UPT . Teti Novianti
Date Deposited: 12 Apr 2022 07:55
Terakhir diubah: 12 Apr 2022 07:55
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/58145

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir