HUBUNGAN DERAJAT INFEKSI SOIL TRANSMITTED HELMINTHS TERHADAP PENINGKATAN JUMLAH EOSINOFIL PADA SISWA SD NEGERI 4 KARANG ANYAR DI KECAMATAN JATI AGUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

Bahesty Cut Nyak Din, 1518011064 (2019) HUBUNGAN DERAJAT INFEKSI SOIL TRANSMITTED HELMINTHS TERHADAP PENINGKATAN JUMLAH EOSINOFIL PADA SISWA SD NEGERI 4 KARANG ANYAR DI KECAMATAN JATI AGUNG KABUPATEN LAMPUNG SELATAN. Fakultas Kedokteran , UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
FIle PDF
ABSTRAK.pdf

Download (86Kb) | Preview
[img] FIle PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1883Kb)
[img]
Preview
FIle PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1884Kb) | Preview

Abstrak

Latar Belakang: Prevalensi infeksi STH di Indonesia masih menunjukkan angka yang tinggi pada siswa sekolah dasar (SD). Infeksi STH dapat menyebabkan peningkatan jumlah eosinofil sebagai suatu respon tubuh dalam melawan infeksi STH. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan derajat infeksi STH dengan peningkatan jumlah eosinofil pada siswa SD Negeri 4 Karang Anyar di kecamatan Jati Agung kabupaten Lampung Selatan. Metode: Penelitian ini menggunakan metode observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Sampel berjumlah 67 siswa SD Negeri 4 Karang Anyar yang memenuhi kriteria inklusi. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara Total sampling dan data dianalisis menggunakan uji Kruskal Walis. Hasil: Infeksi STH sebanyak 56,71% dengan 26,9% infeksi ringan dan 29,8% infeksi sedang. Peningkatan jumlah eosinofil dalam darah pada siswa yang tidak terinfeksi didapatkan nilai rata-rata 16,12; pada siswa yang terinfeksi ringan 40,53; pada siswa yang terinfeksi sedang 54,05. Simpulan: Terdapat hubungan infeksi STH terhadap peningkatan jumlah eosinofil pada siswa SD Negeri 4 Karang Anyar secara statistik (nilai p=0.00). Kata kunci: derajat infeksi , jumlah eosinofil, infeksi STH, siswa Background: The prevalence of STH infection in Indonesia still shows a high rate in elementary school students. STH infection result in increasion of the eosinophils numbers as the immune response for STH infections. Objective: This study aimed to examine the correlation between the STH infection degree and the increation of eosinophil numbers in SD 4 Karang Anyar in Jati Agung sub-district, South Lampung district. Method: This study used observational analytic method with the crossectional approach. The samples were taken from 67 students of SD Negeri 4 Karang Anyar which occupied the inclusion criteria by using total sampling method, and the results were analyzed by Kruskal Wallis test. Result: The results shown that from 56.71% of STH infection, 26,9% were STH infected in mild degree and 29,8% were in moderate degree. Increased number of eosinophils in the blood in students who did not obtain an average score of 16.12; in students who are able to light 40.53; in students who support moderate 54.05. Conclusion: Statistically, the STH Infection and the increation of eosinophil numbers had correlation in the students of SDN 4 Karang Anyar with p value 0.000. Keywords: degree of infection, number of eosinophils , STH infection, students

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 600 Teknologi (ilmu terapan) > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan
Program Studi: Fakultas Kedokteran > Prodi Pendidikan Dokter
Pengguna Deposit: UPT . Dito Nipati
Date Deposited: 20 Apr 2022 03:10
Terakhir diubah: 20 Apr 2022 03:10
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/58574

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir