PENGGUNAAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SELF MANAGEMENT UNTUK MENURUNKAN KECENDERUNGAN NOMOPHOBIA (NO MOBILE PHONE PHOBIA) PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 GEDONGTATAAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020

Intan Permatasari, 1513052047 (2019) PENGGUNAAN BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK SELF MANAGEMENT UNTUK MENURUNKAN KECENDERUNGAN NOMOPHOBIA (NO MOBILE PHONE PHOBIA) PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 GEDONGTATAAN TAHUN PELAJARAN 2019/2020. FAKULTAS ILMU KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (53Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (2267Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1690Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penurunan kecenderungan nomophobia menggunakan bimbingan kelompok teknik self management pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Gedongtataan tahun pelajaran 2019/2020. Penelitian ini menggunakan metode quasi experimental dengan time series design. Subjek penelitian sebanyak 8 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan skala nomophobia. Hasil analisis data dengan uji Wilcoxon Matched Pairs Test, menghasilkan Zhitung = -2.350 < Ztabel = 1.645, dengan ini berarti bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Hasil penelitian juga menunjukkan terjadi penurunan nomophobia sebesar 31.3% setelah diberikan perlakuan bimbingan kelompok teknik self management. Kesimpulannya adalah layanan bimbingan kelompok teknik self management dapat menurunkan kecenderungan nomophobia pada siswa kelas X SMA Negeri 1 Gedongtataan tahun pelajaran 2019/2020. Kata kunci : bimbingan kelompok, nomophobia, remaja, self management. The purpose of the research was to know the decrease proclivity of nomophobia using group guidance self management tecnical at first grade student of SMA Negeri 1 Gedongtataan year lesson 2019/2020. The research method used was quasi experimental design with time series design. Research subject were 8 student. Data collection techniques used nomophobia scale. The results of data analysis using the Wilcoxon Matched Pairs Test, obtained values Zcalculate = -2.350 < Z table = 1.645, then Ho was rejected and Ha was accepted. The results showed that there was a decrease nomophobia by 31.3% after treatment of group guidance self management tecnical. So that it can be concluded that group guidance self management tecnical can decrease the proclivity of nomophobia at first grade student of SMA Negeri 1 Gedongtataan year lesson 2019/2020. Keyword : adolescent, group guidance, nomophobia, self management.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 100 Filsafat dan psikologi
300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan
Program Studi: FKIP > Prodi Bimbingan dan Konseling
Pengguna Deposit: UPT . Teti Novianti
Date Deposited: 13 Apr 2022 07:00
Terakhir diubah: 13 Apr 2022 07:00
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/58950

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir