PERANAN GURU PPKn DALAM MENANAMKAN CIVIC VIRTUE PESERTA DIDIK DI SMA YP UNILA BANDAR LAMPUNG (Skripsi) Oleh YETI NOVITA SARI NPM 1613032039

YETI NOVITA SARI , NPM 1613032039 (2021) PERANAN GURU PPKn DALAM MENANAMKAN CIVIC VIRTUE PESERTA DIDIK DI SMA YP UNILA BANDAR LAMPUNG (Skripsi) Oleh YETI NOVITA SARI NPM 1613032039. FAKULTAS ILMU KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK - yeti novita sari.pdf

Download (86Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL - yeti novita sari.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (3205Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA PEMBAHASAN - yeti novita sari.pdf

Download (3203Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK PERANAN GURU PPKn DALAM MENANAMKAN CIVIC VIRTUE PESERTA DIDIK DI SMA YP UNILA BANDAR LAMPUNG Oleh YETI NOVITA SARI Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tentang peranan guru PPKn dalam menanamkan Civic Virtue peserta didik di SMA YP Unila Bandar Lampung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskripsi kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 410 peserta didik dengan sampel diambil sebanyak 11% yaitu 47 responden. Sampel dalam penelitian ini yaitu random sampling. Analisis data menggunakan rumus chi kuadrat dan teknik pengumpulan data menggunakan angket dan teknik penunjang menggunakan wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian diperoleh persentase sebesar 0,66 % berada pada kategori kuat, hal ini menunjukkan bahwa adanya peranan guru PPKn dalam menanamkan Civic Virtue peserta didik di SMA YP Unila Bandar Lampung memiliki keeratan yang kuat dan dapat dikatakan berperan. Kata kunci : Peranan Guru, Civic Virtue ABSTRACT THE ROLE OF CIVIC EDUCATION TEACHERS IN INSTILLING CIVIC VIRTUES OF STUDENTS IN SMA YP UNILA BANDAR LAMPUNG BY YETI NOVITA SARI The purpose of the this study was to describe the role of civic education teachers in instilling the Civic Virtue in SMA YP Unila Bandar Lampung. The method used in this research was quantitative. The populatation in this study were 410 students with a sample 11 % that were 47 respondents. The sample chosen in this study was random sampling. The data were analyze by using the chi square formula. The collect the data, the researcher used questionnaires and supporting techniques using interviews and documentation. The results showed that a percentage of 0.66 % was in the strong category, it shows that the role of civic education teachers in instilling civic virtues of students at SMA YP Unila Bandar Lampung has a strong relationship and both have a strong relationship. Keywords : The Role Of The Teacher, Civic Virtue

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 300 Ilmu sosial > 302 Interaksi sosial
Program Studi: FKIP > Prodi PPKN
Pengguna Deposit: UPT . Teti Novianti
Date Deposited: 12 May 2022 07:18
Terakhir diubah: 12 May 2022 07:18
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/60978

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir