PENGARUH FOREIGN DIRECT INVESMENT,UTANG LUAR NEGERI, INFLASI,TENAGA KERJA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI NEGARA ASEAN

ARIA KURNIAWAN , 1411021017 (2021) PENGARUH FOREIGN DIRECT INVESMENT,UTANG LUAR NEGERI, INFLASI,TENAGA KERJA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI NEGARA ASEAN. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK - ARIA.pdf

Download (142Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL - ARIA.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (4078Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA ARIA.pdf

Download (3379Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRACT FOREIGN DIRECT INVESTMENT, DEBT, INFLATION, LABOR ON ECONOMIC GROWTH IN ASEAN COUNTRIES By ARIA KURNIAWAN The purpose of this study is to analyze the effect of Foreign Direct Investment, foreign debt, inflation, and labor on economic growth in ASEAN. The data used is panel data consisting of time series data for 20092019 and a cross-section of 10 ASEAN countries. The variables used are economic growth, Foreign Direct Investment, foreign debt, inflation, and labor. The analytical tool used is panel data regression, namely the Fixed Effect Model (FEM). The results show that Foreign Direct Investment, foreign debt, and labor have a positive and significant effect on economic growth, while inflation has a negative and significant effect on economic growth. Keywords: ASEAN, Fixed Effect Model (FEM), Debt, and Economic Growth. Tujuan penelitian untuk menganalisis pengaruh Foreign Direct Investment, utang luar negeri, inflasi, dan tenaga kerja terhadap pertumbuhan ekonomi di ASEAN. Data yang digunakan merupakan data panel terdiri dati data time series tahun 2009-2019 dan cross section 10 negara ASEAN. Variabel yang digunakan adalah pertumbuhan ekonomi, Foreign Direct Investment, utang luar negeri, inflasi, dan tenaga kerja. Alat anaalisis yang digunakan adalah regresi data panel yaitu Fixed Effect Model (FEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa Foreign Direct Investment, utang luar negeri, dan tenaga kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi, sedangkan inflasi berpengaruh negatif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi. Kata Kunci: ASEAN, Fixed Effect Model (FEM), Pertumbuhan Ekonomi, dan utang luar negeri.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Ekonomi Pembangunan
Pengguna Deposit: UPT Anita Ekarini
Date Deposited: 30 May 2022 01:07
Terakhir diubah: 30 May 2022 01:07
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/62019

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir