PENGARUH PEMBERDAYAAN PSIKOLOGIS DAN KEPEMIMPINAN ETIS TERHADAP KETERIKATAN KARYAWAN PADA PERUSAHAAN PT.PLN (PERSERO) LAMPUNG

MUHAMMAD YUSUF, 1614011014 (2022) PENGARUH PEMBERDAYAAN PSIKOLOGIS DAN KEPEMIMPINAN ETIS TERHADAP KETERIKATAN KARYAWAN PADA PERUSAHAAN PT.PLN (PERSERO) LAMPUNG. UNIVERSITAS LAMPUNG, FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (1968Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1968Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1969Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Pemberdayaan psikologis yang baik yaitu pemberdayaan yang kompleks guna untuk meningkatkan rasa bangga dan ikatan karyawan di dalam organisasi, sehingga dapat meningkatkan Keterikatan Karyawan. selanjutnya faktor lain yang dapat mempengaruhi keterikatan karyawan ialah kepemimpinan Etis, bahwa penghargaan dan cara memberikan tugas dengan baik dan etis adalah sebagai salah satu bentuk Kepemimpinan etis, hal ini penting dilakukan untuk meningkatkan keterikatan karyawan Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberdayaan psikologis dan kepemimpinan etis terhadap keterikatan karyawan. Populasi pada penelitian ini adalah 139 karyawan pada PT.PLN (PERSERO) LAMPUNG. Penelitian ini menggunakan metode kuesioner dalam pengumpulan data dan menggunakan uji statistik deskriptif dan regresi linear berganda yang diolah menggunakan SPSS 25 Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemberdayaan psikologis dan kepemimpinan etis berpengaruh positif terhadap keterikatan karyawan di PT.PLN (PERSERO) Lampung, dibuktikan dengan nilai mean Pemberdayaan Psikologis sebesar 4,12 dan Kepemimpinan Etis sebesar 4,14 serta didukung hasil uji regresi linear berganda yang menunjukkan nilai signifikasi variabel-variabel Independent <0,05, hal ini membuktikan bahwa semakin baik Pemberdayaan Psikologis dan Kepemimpinan Etis Maka akan meningkatkan Keterikatan Karyawan di PT.PLN (PERSERO) Lampung. Kata Kunci: Pemberdayaan Psikologis, Kepmimpinan Etis,keterikatan Karyawan dan PT.PLN (PERSERO) Lampung. Good psychological empowerment is complex empowerment in order to increase the pride and bond of employees within the organization, so as to increase Employee Engagement. Furthermore, another factor that can affect employee engagement is Ethical leadership, that rewards and how to give assignments properly and ethically are a form of ethical leadership, this is important to do to increase employee engagement. This study aims to determine the effect of psychological empowerment and ethical leadership on employee engagement. The population in this study were 139 employees at PT. PLN (PERSERO) LAMPUNG. This study used a questionnaire method in data collection and used descriptive statistical tests and multiple linear regression which were processed using SPSS 25 . The results of this study indicate that psychological empowerment and ethical leadership have a positive effect on employee engagement at PT PLN (PERSERO) Lampung, as evidenced by the mean value of Psychological Empowerment of 4.12 and Ethical Leadership of 4.14 and supported by the results of multiple linear regression tests which show the significance value of the Independent variables <0.05, this proves that the better Psychological Empowerment and Ethical Leadership will increase Employee Engagement at PT. PLN (PERSERO) Lampung Keywords: Psychological Empowerment, Ethical Leadership, Employee Engagement and PT. PLN (PERSERO) Lampung.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Manajemen
Pengguna Deposit: 2203657012 . Digilib
Date Deposited: 02 Jun 2022 07:56
Terakhir diubah: 02 Jun 2022 07:56
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/62433

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir