HUBUNGAN AKTIVITAS DALAM KEGIATAN ROHANI ISLAM (ROHIS) DENGAN KEDISIPLINAN DI SEKOLAH PADA SISWA KELAS XI SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 1 NATAR TAHUN AJARAN 2013-2014

Ardian Mandela, 0713052016 (2014) HUBUNGAN AKTIVITAS DALAM KEGIATAN ROHANI ISLAM (ROHIS) DENGAN KEDISIPLINAN DI SEKOLAH PADA SISWA KELAS XI SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 1 NATAR TAHUN AJARAN 2013-2014. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Lampung.

[img]
Preview
FIle PDF
ABSTRAK.pdf

Download (82Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
COVER DALAM.pdf

Download (65Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
HALAMAN PERSETUJUAN.pdf

Download (133Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (125Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
HALAMAN PERNYATAAN.pdf

Download (65Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (68Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
PERSEMBAHAN.pdf

Download (78Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
MOTO.pdf

Download (114Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
SANWACANA.pdf

Download (60Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
DAFTAR ISI.pdf

Download (14Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
DAFTAR TABEL.pdf

Download (44Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (43Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (35Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
BAB I.pdf

Download (136Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
BAB II.pdf

Download (185Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
BAB III.pdf

Download (115Kb) | Preview
[img] FIle PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (113Kb)
[img]
Preview
FIle PDF
BAB V.pdf

Download (85Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (8Kb) | Preview

Abstrak

ABSTRAK HUBUNGAN AKTIVITAS DALAM KEGIATAN ROHANI ISLAM (ROHIS) DENGAN KEDISIPLINAN DI SEKOLAH PADA SISWA KELAS XI SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 1 NATAR TAHUN AJARAN 2013-2014 Oleh ARDIAN MANDELA Masalah penelitian ini adalah kurang disiplinnya siswa di sekolah, adapun permasalahan penelitian adalah apakah terdapat hubungan antara aktivitas dalam kegiatan Rohis dengan kedisiplian siswa di sekolah? Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan aktivitas dalam kegiatan Rohis dengan kedisiplinan siswa di sekolah, Metode yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif. Populasi penelitian adalah 30 siswa kelas XI SMA Negeri 1 Natar yang mengikuti Rohis Tahun Ajaran 2013/2014. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan antara aktivitas dalam kegiatan Rohis dengan disiplin di sekolah yang ditunjukkan oleh rhitung 0.716> rtabel 0.361 maka Ha diterima,. Kesimpulan penelitian ini adalah ada hubungan aktivitas dalam kegiatan Rohis dengan kedisiplinan siswa di sekolah. Saran (1) kepada siswa diharapkan mau mengikuti, memahami, dan lebih mengenal kegiatan Rohis ,karena banyak hal yang positif yang diperoleh siswa yang mengikuti kegiatan tersebut. (2) Guru Pembimbing diharapkan dapat memberikan pemahaman dan pengetahuan tentang hal positif yang diperoleh ketika siswa mengikuti rohis. Sehingga tercipta siswa yang unggul dalam bidang Intelligence Quotien, Emotional Quotient, maupun Emotional Spiritual Quotient nya. (3) kepada kepala sekolah diharapkan Kepala Sekolah diharapkan dapat membantu kemajuan kegiatan ROHIS di sekolah dengan memperbaiki fasilitas yang mendukung kegiatan – kegiatan rohis,dan dapat memberikan motivasi kepada siswa pentingnya mengikuti ROHIS. (4) kepada para peneliti, karena ada kemungkinan terdapat variabel - variabel lain seperti kegiatan pramuka , OSIS, yang diduga turut mempengaruhi Kedisiplinan Siswa, sehingga perlu ditambahkan variabel – variabel pengantara sebagai variabel tambahan dalam penelitian mengenai disiplin siswa. Kata kunci: aktivitas kegiatan rohis, kedisiplinan siswa, bimbingan dan konseling

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
Program Studi: FKIP > Prodi Bimbingan dan Konseling
Pengguna Deposit: 4465365 . Digilib
Date Deposited: 30 Dec 2014 06:05
Terakhir diubah: 30 Dec 2014 06:05
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/6259

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir