PENGARUH JUMLAH TANAMAN PER LUBANG TERHADAP VIGOR BENIH TIGA VARIETAS SORGUM (Sorghum bicolor [L.]Moench) DIUJI DENGAN METODE PENGUSANGAN CEPAT (MPC)

Lidya Purnamasari, 1014121121 (2014) PENGARUH JUMLAH TANAMAN PER LUBANG TERHADAP VIGOR BENIH TIGA VARIETAS SORGUM (Sorghum bicolor [L.]Moench) DIUJI DENGAN METODE PENGUSANGAN CEPAT (MPC). Fakultas Pertanian, Universitas Lampung.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (9Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER DALAM.pdf

Download (259Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
COVER LUAR.pdf

Download (120Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR GAMBAR.pdf

Download (81Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR ISI.pdf

Download (12Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR TABEL.pdf

Download (43Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (263Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
LEMBAR PERNYATAAN.pdf

Download (334Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (277Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
MOTO.pdf

Download (91Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
PERSEMBAHAN.pdf

Download (90Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (5Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
SANWACANA.pdf

Download (7Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB I.pdf

Download (99Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB II.pdf

Download (169Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
BAB III.pdf

Download (282Kb) | Preview
[img] File PDF
BAB IV.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (270Kb)
[img]
Preview
File PDF
BAB V.pdf

Download (84Kb) | Preview
[img]
Preview
File PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (144Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Kemampuan benih untuk menghasilkan tanaman normal pada lingkungan yang kurang memadai (suboptimum) disebut vigor benih. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jumlah tanaman per lubang terhadap vigor benih sorgum yang dihasilkan, mengetahui pengaruh varietas terhadap vigor benih yang dihasilkan dan mengetahui pengaruh jumlah tanaman per lubang terhadap vigor benih dari setiap varietas sorgum. Percobaaan dengan perlakuan yang disusun dalam Rancangan Acak Kelompok (RAK) dan diulang tiga kali dilakukan untuk mencapai tujuan tersebut. Faktor pertama adalah jumlah tanaman per lubang, yaitu 1 tanaman/lubang (p1), 2 tanaman/lubang (p2), 3 tanaman/lubang (p3), dan 4 tanaman/lubang (p4). Faktor kedua adalah varietas sorgum yang terdiri atas varietas Numbu (g1), Keller (g2), dan Wray (g3). Benih yang telah dipanen dari setiap kombinasi perlakuan di uji vigornya melalui uji perkecambahan dengan metode Uji Kertas Digulung (UKD). Sebelum dikecambahkan, benih diberi perlakuan pengusangan cepat dengan mengimbibisikannya pada kertas merang lembab etanol masing-masing pada konsentrasi etanol 0%, 8% dan 12%. Hasil penelitian menunjukan bahwa populasi 1 (satu) tanaman per lubang menghasilkan benih dengan vigor lebih tinggi daripada yang dipanen dari populasi lainnya. Vigor benih varietas Numbu yang dipanen dari populasi 1, 2, dan 3 tanaman per lubang tidak berbeda, sedangkan varietas Keller dan Wray tidak berbeda dari populasi 1, 2, 3, dan 4 tanaman per lubang yang terjadi pada pengusangan cepat dengan 8% etanol. Kata Kunci : Benih, jumlah tanam per lubang, metode pengusangan cepat, sorgum, vigor.

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
Program Studi: Fakultas Pertanian dan Pascasarjana > Prodi Agroteknologi
Pengguna Deposit: 5103457 . Digilib
Date Deposited: 31 Dec 2014 06:58
Terakhir diubah: 31 Dec 2014 06:58
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/6304

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir