NANANG SAPUTRO, 1823053027 (2022) PENGEMBANGAN DESAIN PEMBELAJARAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI PESERTA DIDIK KELAS IV SD ALAM AL KARIM. Masters thesis, UNIVERSITAS LAMPUNG.
|
File PDF
ABSTRAK.pdf Download (291Kb) | Preview |
|
File PDF
FILE TUGAS AKHIR THESISI FULL.pdf Restricted to Hanya staf Download (2285Kb) |
||
|
File PDF
FILE TUGAS AKHIR THESISI FULL TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf Download (1989Kb) | Preview |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan model pembelajaran berbasis masalah untuk siswa kelas IV SD dalam rangka meningkatkan kemampuan komunikasi mereka. Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan (R&D) yaitu penelitian Borg dan Gall yang diperkuat dengan model pengembangan desain ADDIE. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian True Experimental dengan desain post-test only control group design. Teknik pengumpulan data meliputi tes dan non tes. Keefektifan model pembelajaran berbasis masalah ditentukan melalui analisis data menggunakan uji-t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa t hitung > t tabel (9,84 > 2,012) ditolak pada taraf signifikansi 5%, sedangkan Ha diterima dan didukung oleh observasi kemampuan komunikasi siswa pada enam pelajaran yang menunjukkan rata-rata 80,07 persen dari 24 siswa di kategori sangat baik. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa model desain pembelajaran berbasis masalah efektif dalam meningkatkan kemampuan komunikasi. The purpose of this study was to develop a problem-based learning model for fourth grade elementary school students in order to improve their communication skills. This research is a research and development (R&D) research by Borg and Gall which is strengthened by the ADDIE design development model. The type of research that was conducted was True Experimental research with a post-test only control group design. Data collection techniques included tests and non-tests. The effectiveness of the problem-based learning model was determined through data analysis using the t-test. The results indicated that t arithmetic > t table (9.84 > 2.012) was rejected at a 5% significance level, while Ha was accepted and supported by observations of student communication skills in six lessons, which revealed an average of 80.07 percent of 24 students in the very good category. As a result, it can be concluded that the design model for problem-based learning is effective at improving communication skills.
Jenis Karya Akhir: | Tesis (Masters) |
---|---|
Subyek: | 300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan 300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan > 372 Pendidikan dasar |
Program Studi: | FKIP > Prodi Magister Keguruan Guru SD |
Pengguna Deposit: | 2203402806 . Digilib |
Date Deposited: | 24 Jun 2022 01:10 |
Terakhir diubah: | 24 Jun 2022 01:10 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/63614 |
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |