PERBANDINGAN LESI PAYUDARA PADA PEMERIKSAAN FINE NEEDLE ASPIRATION BIOPSY (FNAB) DENGAN PEMERIKSAAN HISTOPATOLOGI DI RUMAH SAKIT UMUM ABDOEL MOELOEK

muflikha sofiana putri, 1118011079 (2014) PERBANDINGAN LESI PAYUDARA PADA PEMERIKSAAN FINE NEEDLE ASPIRATION BIOPSY (FNAB) DENGAN PEMERIKSAAN HISTOPATOLOGI DI RUMAH SAKIT UMUM ABDOEL MOELOEK. Fakultas Kedokteran, Universitas Lampung.

[img]
Preview
FIle PDF
1. COVER DALAM.pdf

Download (88Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
2. ABSTRAK INDONESIA.pdf

Download (50Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
3. ABSTRACT ENGLISH.pdf

Download (48Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
4. LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (5Mb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
5. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (4Mb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
6. LEMBAR PERNYATAAN.pdf

Download (4054Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
7. RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (47Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
8. PERSEMBAHAN.pdf

Download (95Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
9. SANWACANA.pdf

Download (189Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
10. DAFTAR ISI.pdf

Download (25Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
BAB I. PENDAHULUAN.pdf

Download (141Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
BAB II. TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (698Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
BAB III. METODE PENELITIAN.pdf

Download (242Kb) | Preview
[img] FIle PDF
BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Hanya pengguna terdaftar

Download (204Kb)
[img]
Preview
FIle PDF
BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (127Kb) | Preview
[img]
Preview
FIle PDF
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (266Kb) | Preview

Abstrak

ABSTRAK Benjolan pada payudara merupakan keluhan yang paling sering ditemui pada wanita dengan insidensi yang terus menerus meningkat dari tahun ke tahun. Tetapi perhatian lebih sering diberikan pada benjolan atau lesi yang bersifat ganas seperti kanker payudara. Salah satu pemeriksaan penunjang untuk menegakkan diagnosisnya adalah pemeriksaan Fine Needle Aspiration Biopsy (FNAB). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui spesifisitas, sensitivitas, nilai prediksi positif, nilai prediksi negatif, rasio kemungkinan positif, rasio kemungkinan negatif, dan tingkat akurasi pemeriksaan FNAB pada lesi payudara. Desain penelitian ini adalah cross sectional dengan menggunakan uji diagnostik. Sumber data penelitian menggunakan data sekunder, yaitu dengan melihat hasil rekam medis pasien dengan lesi payudara periode Agustus 2012–November 2013 di RS Umum Abdoel Moeloek Bandar Lampung. Didapatkan 80 sampel penelitian, kemudian dibandingkan hasil pemeriksaan FNAB dan histopatologinya. Kesimpulan hasil analisis diagnostik pemeriksaan FNAB yaitu sensitivitas 90%, spesifisitas 100%, nilai prediksi positif 100%, nilai prediksi negatif 96,77%, rasio kemungkinan positif tak terhingga mendekati 99, rasio kemungkinan negatif 0,1, dan akurasi 97,5%. Kata kunci: lesi payudara, FNAB, histopatologi ABSTRACT Breast lump is the most common finding in woman and the incidence increase rapidly every year. Breast cancer take more attention by clinician. One of the examination for diagnose breast lump is Fine Needle Aspiration Biopsy examination (FNAB). This study aims to determine the specificity, sensitivity, positive predictive value, negative predictive value, positive likelihood ratio, negative likelihood ratio, and the accuracy of FNAB examination in patients with breast lesions. This research was diagnostic study with cross sectional design. Samples obtained by reading FNAB cytology and histopathology slides from medical records of 80 patients with breast lesions between August 2012–November 2013 at RS Umum Abdoel Moeloek in Bandar Lampung. The conclusion of diagnostic analysis of FNAB are sensitivity 90%, specificity 100%, positive predictive value 100%, negative predictive value 96.77%, positive likelihood ratio is infinite close to 99, negative likelihood ratio 0.1, and the accuracy is 97.5%. Key words: breast lesions, FNAB, histopathology

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek:
Program Studi: Fakultas Kedokteran > Prodi Pendidikan Dokter
Pengguna Deposit: 3060288 muflikha sofiana putri Digilib
Date Deposited: 06 Apr 2015 04:42
Terakhir diubah: 06 Apr 2015 04:42
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/6397

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir