RANCANG BANGUN SISTEM INVENTORI PADA PT LING KOMPUTER INDONESIA BERBASIS WEB

AGUNG WIJAYA, 51517051136 (2022) RANCANG BANGUN SISTEM INVENTORI PADA PT LING KOMPUTER INDONESIA BERBASIS WEB. MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (36Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (3419Kb)
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA PEMBAHASAN.pdf

Download (2518Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Perkembangan teknologi informasi saat ini sangat memberikan peluang kepada setiap perusahaan untuk memiliki daya saing bisnis sehingga perusahaan dituntut untuk memiliki sistem informasi yang mampu mendukung manajemen dalam meningkatkan produktifitas perusahaan. PT. Ling Komputer Indonesia masih menggunakan proses bisnis yang konvensional, dalam melakuakan pengarsipan data stok barang dan proses pengambilan dari supplier, sehingga membutuhkan proses panjang yang mengakibatkan terjadinya penumpukan data yang mengakibatkan meningkatnya kesalahan pencatatan data sampai hilangnya data transaksi. Melihat permasalahan tersebut, merancang sistem informasi inentori pada PT. Ling Komputer Indonesia menjadi suatu solusi yang dipilih olehuntuk kemudahan dalam proses pencatatan stok barang dan proses pengambilan dari supplier. Sistem informasi yang dibangun menggunakan metode waterfall yang diharapkan mampu membantu PT. Ling Komputer Indonesia dalam mengelola data secara cepat dan tepat. Pembangunan sistem menggunakan bahasa pemograman PHP dan database MySQL. Sistem informasi inventori ini, memperoleh hasil terhadap 10 karyawan PT Ling Komputer Indonesia yang menjawab setuju dengan adanya system ini.. Pengujian yang dilakukan dengan membagi 3 indikator variable desain yang memperoleh hasil sebesar 71,2% , efisiensi sebesar 71,3%, dan kemudahan menggunakan sistem sebesar 71%. Keywords: Metode Waterfall, Sistem Infomasi, Inventori , PHP, MySQL

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum > 003 Sistem-sistem
500 ilmu pengetahuan alam dan matematika
Program Studi: FAKULTAS MIPA > Prodi Ilmu Komputer
Pengguna Deposit: 2203889317 . Digilib
Date Deposited: 28 Jun 2022 06:19
Terakhir diubah: 28 Jun 2022 06:19
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/63985

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir