PUTRI NUR WIDAYATI, 1653054002 (2022) PERSEPSI ORANG TUA TERHADAP PEMBELAJARAN CALISTUNG ANAK USIA 4-5 TAHUN SE-KECAMATAN LABUHAN RATU. FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN , UNIVERSITAS LAMPUNG.
|
File PDF
1. ABSTRAK.pdf Download (88Kb) | Preview |
|
File PDF
2. SKRIPSI FULL.pdf Restricted to Hanya staf Download (3621Kb) |
||
|
File PDF
3. SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf Download (3622Kb) | Preview |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi orang tua terhadap pembelajaran baca tulis hitung untuk anak usia 4-5 tahun. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Jumlah populasi dalam penelitian ini sebanyak 314 orang tua dan yang menjadi sampel dalam penelitian ini sebanyak 84 orang tua yang menyekolahkan anaknya di TK se-Kecamatan Labuhan Ratu. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah Cluster Random Sampling. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket tertutup. Data dianalisis menggunakan rumus interval dan rumus persentase. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan persepsi orang tua terhadap pembelajaran calistung yang mendapatkan skor persentase 19,05 % pada kategori Sangat setuju, skor persentase 26,20% pada kategori Setuju, skor persentase 48,80% pada kategori Tidak setuju dan untuk skor persentase 5,95% berada pada kategori Sangat Tidak Setuju. Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar persepsi orang tua terhadap pembelajaran calistung untuk anak usia 4-5 tahun tidak setuju, dilihat dari kategori tidak setuju mendapatkan hasil yang tinggi 48 persen. Kata Kunci: persepsi orang tua, pembelajaran calistung, anak usia dini ABSTRACT This study aims to determine the parents' perception of learning to read and write arithmetic for children aged 4-5 years. The research method used in this research is descriptive quantitative. The population in this study was 314 parents and the sample in this study was 84 parents who sent their children to kindergarten in Labuhan Ratu sub-district. The sampling technique used in this research is Cluster Random Sampling. The data collection method used in this study was a closed questionnaire. Data were analyzed using interval formulas and percentage formulas. Based on the results of the study, parents' perceptions of learning calistung got a percentage score of 19.05% in the Strongly agree category, a percentage score of 26.20% in the Agree category, a percentage score of 48.80% in the Disagree category and for a percentage score of 5.95. % is in the category of Strongly Disagree. The results showed that most of the parents' perceptions of learning calistung for children aged 4-5 years did not agree, seen from the disapproving category, getting high results of 48 percent. Keywords: parents' perception, calistung learning, earlvy childhood
Jenis Karya Akhir: | Skripsi |
---|---|
Subyek: | 300 Ilmu sosial > 370 Pendidikan |
Program Studi: | FKIP > Prodi Pendidikan PG-PAUD |
Pengguna Deposit: | 2203604985 . Digilib |
Date Deposited: | 12 Aug 2022 02:39 |
Terakhir diubah: | 12 Aug 2022 02:39 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/64859 |
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |