KEPUASAN PELANGGAN JASA ANGKUT SAMPAH PADA BUMDES JAYA ABADI KECAMATAN AMBARAWA KABUPATEN PRINGSEWU

Dhea Dwi Rizki Hadi, 1901071019 (2022) KEPUASAN PELANGGAN JASA ANGKUT SAMPAH PADA BUMDES JAYA ABADI KECAMATAN AMBARAWA KABUPATEN PRINGSEWU. [Diploma/Tugas Akhir]

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (2008Kb) | Preview
[img] File PDF
TUGAS AKHIR FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (2007Kb)
[img]
Preview
File PDF
TUGAS AKHIR TANPA PEMBAHASAN.pdf

Download (2009Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

ABSTRAK KEPUASAN PELANGGAN JASA ANGKUT SAMPAH PADA BUMDES JAYA ABADI KECAMATAN AMBARAWA KABUPATEN PRINGSEWU Oleh DHEA DWI RIZKI HADI Kepuasan pelanggan merupakan hal terpenting yang harus dicapai dalam suatu pelayanan. Hal ini dikarenakan apabila para pelanggan tidak puas dengan pelayanan yang telah diberikan, maka tidak menutup kemungkinan pelanggan tidak menggunakan jasa yang ditawarkan BUMDes Jaya Abadi. Masih adanya keluhan dari pelayanan jasa angkut sampah pada BUMDes Jaya Abadi, bahwa pelanggan belum puas. Permasalahan dalam penulisan ini adalah “Apakah pelanggan jasa angkut sampah pada BUMDes Jaya Abadi Kecamatan Ambarawa Kabupaten Pringsewu sudah puas”. Adapun tujuan dari penulisan ini adalah untuk mengetahui kepuasan pelanggan jasa angkut sampah pada BUMDes Jaya Abadi Kecamatan Ambarawa Kabupaten Pringsewu. Metode yang digunakan untuk memperoleh data sebagai bahan penelitian laporan ini adalah metode observasi, wawancara, dan kusioner. Sumber data yang penulis gunakan yaitu data primer dari wawancara dan data sekunder dari data yang sudah tersedia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelanggan jasa angkut sampah pada BUMDes Jaya Abadi belum sepenuhnya puas, terutama pada pemberian perhatian, kualitas pelayanan, dan ketanggapan petugas jasa angkut sampah terhadap keluhan pelanggan. Kata Kunci : Kepuasan Pelanggan, Pelayanan, BUMDes.

Jenis Karya Akhir: Diploma/Tugas Akhir
Subyek: 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi D3-Manajemen Pemasaran
Pengguna Deposit: 2208896290 . Digilib
Date Deposited: 24 Aug 2022 07:46
Terakhir diubah: 24 Aug 2022 07:46
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/65560

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir