Widiya, Cubing (2023) PENGARUH VALAS TERHADAP NILAI TUKAR RUPIAH PER US$ DI INDONESIA PERIODE 2010:Q1 – 2020:Q4. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG.
|
File PDF
1. ABSTRAK-ABSTRACT.pdf Download (1157Kb) | Preview |
|
File PDF
2. SKRIPSI FULL.pdf Restricted to Hanya staf Download (2772Kb) | Minta salinan |
||
|
File PDF
3. SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf Download (1156Kb) | Preview |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
Valuta asing adalah mata uang dan instrumen pembayaran lain yang dipergunakan untuk membiayai transaksi ekonomi dan keuangan internasional. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi hubungan jangka panjang dan jangka pendek antara variabel saldo neraca pembayaran, term of trade, real interest rate differential, dan harga minyak internasional terhadap nilai tukar Rupiah/US$. Penelitian ini menggunakan metode analisis Error Correction Model (ECM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam jangka panjang, variabel saldo neraca pembayaran dan harga minyak internasional memiliki hubungan negatif yang signifikan dengan nilai tukar Rupiah/US$, sedangkan term of trade memiliki hubungan positif yang signifikan, dan real interest rate differential tidak memiliki hubungan yang signifikan. Dalam jangka pendek, saldo neraca pembayaran dan harga minyak internasional memiliki hubungan negatif yang signifikan, sedangkan real interest rate differential memiliki hubungan positif yang signifikan, dan term of trade tidak memiliki hubungan yang signifikan dengan nilai tukar Rupiah/US$.
Jenis Karya Akhir: | Skripsi |
---|---|
Subyek: | 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi > 339 Makroekonomi, ekonomi makro dan topik terkait |
Program Studi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Ekonomi Pembangunan |
Pengguna Deposit: | 2301055466 . Digilib |
Date Deposited: | 14 Jun 2023 03:14 |
Terakhir diubah: | 14 Jun 2023 03:14 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/72095 |
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |