SOFIAH MARTHA ADAWIYAH , 2001051015 (2023) PERANAN NPWP BAGI PEMBUKAAN REKENING DI PT.BANK NEGARA INDONESIA TANJUNG KARANG. [Diploma/Tugas Akhir]
|
File PDF
ABSTRAK.pdf Download (7Kb) | Preview |
|
File PDF
LAPORAN AKHIR FULL.pdf Restricted to Hanya staf Download (1301Kb) |
||
|
File PDF
LAPORAN AKHIR TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf Download (1301Kb) | Preview |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
ABSTRAK PERANAN NPWP BAGI PEMBUKAAN REKENING DI PT. BANK NEGARA INDONESIA TANJUNG KARANG OLEH SOFIAH MARTHA ADAWIYAH Laporan akhir telah dibuat untuk bertujuan mengetahui dan mengerti bagaimana peranan NPWP yang berpengaruh pada pembukaan rekening di PT. Bank Negara Indonesia. Dalam laporan akhir yang telah dibuat, penulis menggunakan metode pustaka dan terjun langsung ke lapangan yang meliputi observasi, dokumentasi, dan wawancara. Berikut data yang digunakan oleh penulis adalah data primer yaitu observasi langsung yang berupa pengamatan, dan wawancara secara langsung terhadap lokasi penelitian yaitu PT. Bank Negara Indonesia Tanjung Karang, dan data sekunder, dimana data tersebut yang di kumpulkan penulis diperoleh dengan cara tidak langsung melainkan data-data sudah dipublikasikan dalam bentuk informasi tertulis derta dokumentasi terhadap yang saya teliti dan saya analisa di PT. Bank Negara Indonesia Tanjung Karang. Berdasarkan hasil yang penulis dapatkan pada laporan akhir ini bahwa PT. Bank Negara Indonesia Tanjung Karang telah melaksanakan prosedur tersebut dan melakukan pengajuan bagaimana untuk menggunakan NPWP sebagai syarat serta pengaruh dengan baik dan akan sesuai dengan prosedur yang telah berlaku. Kata Kunci : NPWP Memiliki pengaruh dan Syarat Wajib bagi para nasabah saat pembukaan rekening
Jenis Karya Akhir: | Diploma/Tugas Akhir |
---|---|
Subyek: | 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum > 001 Ilmu pengetahuan |
Program Studi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi D3-Perpajakan |
Pengguna Deposit: | 2301264345 . Digilib |
Date Deposited: | 26 Jul 2023 01:18 |
Terakhir diubah: | 26 Jul 2023 01:18 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/73652 |
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |