PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PARKIR TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT DI PASAR TENGAH KOTA BANDAR LAMPUNG

OLIVIA PUTRI, TARYSSA (2023) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PARKIR TERHADAP KEPUASAN MASYARAKAT DI PASAR TENGAH KOTA BANDAR LAMPUNG. FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (39Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (1577Kb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (1414Kb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Kualitas pelayanan berhubungan dengan upaya pemenuhan kebutuhan dan keinginan masyarakat serta ketepatan dalam memberikan layanan yang diinginkan oleh masyarakat sehingga nantinya masyarakat akan merasa puas dengan pelayanan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh analisa terkait pengaruh kualitas pelayanan parkir terhadap tingkat kepuasan masyarakat. Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini yaitu masyarakat pengguna pelayanan parkir di Pasar Tengah Kota Bandar Lampung dan sampelnya sebanyak 96 dengan menggunakan rumus lemeshow. Teknik pengambilan sampel menggunakan Purposive Sampling. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi sederhana dengan SPSS 26. Hasil penelitian menunjukan bahwa kualitas pelayanan parkir berpengaruh signifikan terhadap kepuasan masyarakat. berdasarkan uji t nilai Sig yang diperoleh 0.00 < 0.10. Pengaruh variabel kualitas pelayanan parkir terhadap kepuasan masyarakat berdasarkan hasil determinasi koefisien (r2) variabel kualitas pelayanan parkir berpengaruh terhadap kepuasan masyarakat sebesar 52,1%. Kata Kunci: Pelayanan Publik, Kualitas pelayanan, Parkir, Kepuasan Masyarakat Service quality is related to efforts to fulfill the needs and desires of the community as well as accuracy in providing the services desired by the community so that later the community will feel satisfied with the service. This research aims to obtain an analysis regarding the influence of parking service quality on the level of community satisfaction. This research method uses quantitative research methods. The population in this research is people who use parking services at Pasar Tengah, Bandar Lampung City and the sample is 96 using the lemeshow formula. The sampling technique usesPurposive Sampling. The data analysis technique uses simple regression analysis with SPSS 26. The research results show that the quality of parking services has a significant effect on community satisfaction. based on the t test, the Sig value obtained was 0.00 < 0.10. The influence of parking service quality variables on community satisfaction based on the results of the coefficient determination (r2) the parking service quality variable influences community satisfaction by 52.1%. Keywords: Public Service, Service Quality, Parking, Community Satisfaction

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 300 Ilmu sosial > 350 Administrasi publik dan ilmu militer
300 Ilmu sosial > 350 Administrasi publik dan ilmu militer > 353 Bidang khusus administrasi publik
Program Studi: Fakultas ISIP > Prodi Ilmu Administrasi Negara
Pengguna Deposit: 2308852718 . Digilib
Date Deposited: 13 Oct 2023 06:35
Terakhir diubah: 13 Oct 2023 06:35
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/76363

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir