Gusma Gama Maradon, 1114141036 (2015) Pengaruh Ransum Dengan Kadar Serat Kasar Berbeda Terhadap Organ Dalam Ayam Jantan Tipe Medium Umur 8 Minggu. Fakultas Pertanian, Universitas Lampung.
This is the latest version of this item.
File PDF
1) ABSTRAK.pdf Download (6Kb) |
|
File PDF
1) ABSTRAK_ENG.pdf Download (8Kb) |
|
File PDF
2) COVER DALAM.pdf Download (53Kb) |
|
File PDF
3) MENYETUJUI.pdf Download (87Kb) |
|
File PDF
4) MENGESAHKAN.pdf Download (82Kb) |
|
File PDF
5) RIWAYAT HIDUP.pdf Download (10Kb) |
|
File PDF
6) KATA MUTIARA.pdf Download (25Kb) |
|
File PDF
7) PERSEMBAHAN.pdf Download (25Kb) |
|
File PDF
8) KATA PENGANTAR.pdf Download (11Kb) |
|
File PDF
9) DAFTAR ISI.pdf Download (19Kb) |
|
File PDF
10) BAB I. PENDAHULUAN.pdf Download (26Kb) |
|
File PDF
11) BAB II Tinjauan Pustaka.pdf Download (30Kb) |
|
File PDF
12) BAB III. METODOLOGI PENELITIAN.pdf Download (36Kb) |
|
File PDF
13) BAB IV. HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf Restricted to Hanya pengguna terdaftar Download (31Kb) |
|
File PDF
14) BAB V. Kesimpulan dan Saran.pdf Download (5Kb) |
|
File PDF
15) DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (25Kb) |
Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)
ABSTRAK Ayam petelur jantan/ ayam fattener adalah ayam jantan tipe petelur dari hasil penetasan yang dimanfaatkan sebagai penghasil daging. Penelitian ini bertujuan: 1) mengetahui pengaruh ransum berserat kasar yang berbeda terhadap bobot hati, gizzard dan usus ayam jantan tipe medium umur 8 minggu; 2) mengetahui kandungan serat kasar terbaik dalam ransum terhadap bobot hati, gizzard dan usus ayam jantan tipe medium umur 8 minggu. Penelitian dilaksanakan pada 12 September 2014 sampai dengan 20 Oktober 2014. Analisis bahan pakan dilakukan di Laboratorium Nutrisi dan Makanan Ternak Jurusan Peternakan, Fakultas Pertanian, Universitas Lampung. Pemeliharaan dan pengambilan data dilakukan di kandang milik Rama Jaya di Karang Anyar Farm, Desa Fajar Baru, Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung Selatan. Penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 3 ulangan. R0= ransum dengan kandungan serat kasar 4%, R1= ransum dengan kandungan serat kasar 6%, R2= ransum dengan kandungan serat kasar 8% dan R3= ransum dengan kandungan serat kasar 10 %. Data yang diperoleh diuji statistik untuk mengetahui pengaruh perlakuan terhadap peubah yang diamati dengan analisis ragam. Kemudian dilanjutkan dengan uji beda nyata terkecil (BNT) pada taraf nyata 5% dan atau 1%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; pemberian ransum dengan kadar serat kasar beda (R0= 4%, R1= 6%, R2= 8% dan R3= 10 %) tidak berpengaruh nyata (P>0,05) terhadap organ dalam ayam jantan tipe medium umur 8 minggu. ABSTRACT Rooster-type of medium has been used as a livestock producer of meat. This study aims to: 1) determine the effect of different levels of crude fiber in ration to weight liver, gizzard and intestine rooster-type of medium age of 8 weeks; 2) determine the best level of crude fiber in ration to weight liver, gizzard and intestine rooster-type of medium age of 8 weeks. This study was conducted in 12 September until 20 October 2014 located in the cage of Ramajaya in Karang Anyar Farm, Fajar Baru Village, Sub district of Jati Agung, Lampung Selatan. The analysis of feed was conducted in Laboratory of Animal Feed, Department of Animal Husbandry, Faculty of Agriculture, University of Lampung. This study used completely randomized design (CRD) with 4 treatments and 3 replications. R0 = ration with crude fiber content of 4%, R1 = ration with crude fiber content of 6%, R2 = ration with crude fiber content of 8% and R3 = ration containing 10% crude fiber. Data obtained was statistically tested to determine the effect of treatments to the variables observed by variance analysis. Then, it was continued by using Least Significant Different (LSD) on significant level 5%. The result of this study showed that ration with different levels of crude fiber (R0 = 4%, 6% R1 = R2 = R3 = 8% and 10%) was not significant (P> 0.05) to the internal organs rooster-type of medium age of 8 weeks.
Jenis Karya Akhir: | Skripsi |
---|---|
Subyek: | > Budidaya hewan |
Program Studi: | Fakultas Pertanian dan Pascasarjana > Prodi Peternakan |
Pengguna Deposit: | 1033622 . Digilib |
Date Deposited: | 09 Mar 2015 07:02 |
Terakhir diubah: | 09 Mar 2015 07:02 |
URI: | http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/7660 |
Available Versions of this Item
- Pengaruh Ransum Dengan Kadar Serat Kasar Berbeda Terhadap Organ Dalam Ayam Jantan Tipe Medium Umur 8 Minggu. (deposited 09 Mar 2015 07:02) [Currently Displayed]
Actions (login required)
Lihat Karya Akhir |