PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PERSEPSI KEMUDAHAN, KEPERCAYAAN, DAN RISIKO TERHADAP MINAT MAHASISWA DALAM MENENTUKAN KEPUTUSAN PEMBELIAN MENGGUNAKAN PINJAMAN ONLINE

Balqistha , Clarissa (2023) PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PERSEPSI KEMUDAHAN, KEPERCAYAAN, DAN RISIKO TERHADAP MINAT MAHASISWA DALAM MENENTUKAN KEPUTUSAN PEMBELIAN MENGGUNAKAN PINJAMAN ONLINE. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG.

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (6Mb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (5Mb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (6Mb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

This study aims to determine and analyze whether there is influence of financial literacy, perceived ease of use, trust, and risk on purchasing decisions. The population in this study were accounting students from state and private universities in Bandar Lampung who used p2p lending with a total sample of 60 students. The type of data used is primary data. The sampling method is using a purposive sampling technique with data collection using a questionnaire. The results showed that perceived ease of use and trust had a positive and significant effect on p2p lending purchasing decisions, while financial literacy and risk had a negative and significant effect on p2p lending purchasing decisions. Keywords: P2P Lending, Financial Literacy, Perceived Ease Of Use, Trust, Risk, Purchase Decisions Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui dan menganalisis ada tidaknya pengaruh literasi keuangan, kemudahan, kepercayaan, dan risiko terhadap keputusan pembelian. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa akuntansi dari universitas negeri maupun swasta di Bandar Lampung yang menggunakan pinjaman online dengan jumlah sampel sebanyak 60 mahasiswa. Jenis data yang digunakan adalah data primer. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik purposive sampling dengan pengumpulan data menggunakan kuesioner. Hasil penelitian menunjukan bahwa persepsi kemudahan dan kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian pinjaman online, sedangkan literasi keuangan dan risiko berpengaruh negatif dan signifikan terhadap keputusan pembelian pinjaman online. Kata Kunci : Pinjaman Online, Literasi Keuangan, Kemudahan, Kepercayaan, Risiko, Keputusan Pembelian.  

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Akuntansi
Pengguna Deposit: 2308847245 . Digilib
Date Deposited: 08 Dec 2023 01:19
Terakhir diubah: 08 Dec 2023 01:19
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/77174

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir