PENGARUH PERUBAHAN HARGA BBM BERSUBSIDI TERHADAP PENDAPATAN NELAYAN DI DUSUN KAPURAN KELURAHAN PASAR MADANG KECAMATAN KOTAAGUNG KABUPATEN TANGGAMUS

VERONICA, ALVINA (2023) PENGARUH PERUBAHAN HARGA BBM BERSUBSIDI TERHADAP PENDAPATAN NELAYAN DI DUSUN KAPURAN KELURAHAN PASAR MADANG KECAMATAN KOTAAGUNG KABUPATEN TANGGAMUS. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS, UNIVERSITAS LAMPUNG .

[img]
Preview
File PDF
ABSTRAK.pdf

Download (8Kb) | Preview
[img] File PDF
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Hanya staf

Download (6Mb) | Minta salinan
[img]
Preview
File PDF
SKRIPSI FULL TANPA BAB PEMBAHASAN.pdf

Download (6Mb) | Preview

Abstrak (Berisi Bastraknya saja, Judul dan Nama Tidak Boleh di Masukan)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh perubahan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi terhadap pendapatan nelayan. Perubahan harga BBM bersubsidi memiliki dampak yang signifikan terhadap pendapatan nelayan, karena BBM merupakan salah satu komponen utama dalam aktifitas sehari-hari nelayan untuk mengejar nafkah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh perubahan harga BBM bersubsidi terhadap pendapatan nelayan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis uji beda dengan uji Paired Simple Test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara perubahan harga BBM bersubsidi terhadap pendapatan nelayan. Hasil analisis menunjukkan bahwa adanya sebuah perubahan harga BBM bersubsidi memiliki dampak yang signifikan pada pendapatan nelayan, karena harga BBM bersubsidi sangat mempengaruhi biaya operasi akhir kapal dan biaya bahan bakar untuk keliling mencari ikan. Selain itu, pendapatan nelayan juga terpengaruh oleh faktor-faktor lain misalnya harga yang bersifat fluktuatif dan kondisi cuaca yang tidak tak terduga, sehingga perlu ada upaya untuk mengurangi risiko tersebut. Kata Kunci: Harga BBM, Subsidi, Pendapatan, Nelayan This research aims to analyze the effect of changes in subsidized fuel oil (BBM) prices on fishermen's income. Changes in subsidized fuel prices have a significant impact on fishermen's income, because fuel is one of the main components in fishermen's daily activities to earn a living. The aim of this research is to analyze the effect of changes in subsidized fuel prices on delays in fishermen's earnings. The research method used in this research uses a descriptive method with a qualitative approach. The data analysis method in this research uses different test analysis with the Paired Simple Test. The results of the research show that there is a significant influence between changes in subsidized fuel prices on fishermen's income. The results of the analysis show that changes in subsidized fuel prices have a significant impact on fishermen's income, because subsidized fuel prices greatly influence the final operating costs of the ship and the fuel costs for traveling around fishing. Apart from that, fishermen's income is also affected by other factors, for example fluctuating prices and unpredictable weather conditions, so efforts need to be made to reduce these risks. Keywords: Fuel Prices, Subsidies, Income, Fishermen

Jenis Karya Akhir: Skripsi
Subyek: 300 Ilmu sosial
300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi
300 Ilmu sosial > 330 Ekonomi > 331 Ekonomi perburuhan, tenaga kerja
Program Studi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Prodi S1-Ekonomi Pembangunan
Pengguna Deposit: 2308769229 . Digilib
Date Deposited: 18 Dec 2023 02:29
Terakhir diubah: 18 Dec 2023 02:29
URI: http://digilib.unila.ac.id/id/eprint/77501

Actions (login required)

Lihat Karya Akhir Lihat Karya Akhir